masuknya pengaruh Hindu-Buddha
Quiz
•
History
•
10th Grade
•
Medium
Ratik Suryani
Used 3+ times
FREE Resource
Enhance your content
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, arti dari kata Maritim adalah....
berhubungan dengan perekonomian
berhubungan dengan pelayaran dan perdagangan di laut
berhubungan dengan daratan
berhubungan perikanan
berhubungan dengan kekuasaan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Manakah Kerajaan-Kerajaan Hindu-Buddha yang termasuk dalam Kerajaan Maritim...
Kutai, Tarumanegara, Sriwijaya, Majapahit
Sriwijaya, Pajajaran, Samudera Pasai, Singasari
Kutai, Tarumanegara, Mataram Kuno, Singasari
Sriwijaya, Mataram Kuno, Singasari, Majapahit
Sriwijaya, Mataram Islam, Ternate, Tidore
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Masuknya Hindu-Buddha ke Indonesia dikemukakan dalam berbagai teori, salah satunya Teori Ksatria. Teori Ksatria adalah...
J.C. Van Leur menyatakan bahwa masuknya Hindu-Buddha ke Indonesia di bawa oleh para pemuka agama di India
N.J Krom menyatakan bahwa masuknya Hindu-Buddha berkat peran serta golongan pedagang berinteraksi dengan masyarakat Nusantara.
C.C. Berg menyatakan bahwa golongan bangsawan dan prajurit dari India yang membawa masuk dan menyebarkan agama Hindu-Buddha ke Indonesia.
Van Faber menyatakan bahwa diawali oleh para budak yang berimigrasi ke wilayah Nusantara.
F.D.K Bosch menyatakan peran aktif masyarakat Indonesia dimasa silam yang menimba ilmu ke India. Mereka kemudian menyebarkan pengetahuan mereka ke masyarakat yang lain.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Berikut merupakan pengaruh agama dan kebudayaan Hindu-Budha bagai masyarakat Indonesia, kecuali ….
berkembangnya teknologi pembuatan candi
dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Hindu
mulai dikenalnya konsep raja dan kerajaan
dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Budha
mulai dikenalnya aksara dan kesusastraan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 3 pts
Teori arus balik yang dikemukakan oleh F.D.K Bosch mengemukakan bahwa proses masuknya pengaruh budaya India di Indonesia terjadi karena peran aktif oleh...
Golongan ksatria
Golongan Brahmana
Golongan Waisya
Golongan Sudra
Bangsa Indonesia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengaruh Hindu-Buddha masuk nusantara abad ke...
5
4
7
2
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dimana lahirnya agama Hindu-Buddha...
cina
korea
india
indonesia
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Masuknya Hindhu-Budha di Indonesia
Quiz
•
10th Grade
14 questions
ULANGAN HARIAN MASA PENDUDUKAN JEPANG (1942-1945)
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
BAB 10 : KECEMERLANGAN MALAYSIA DI PERSADA DUNIA
Quiz
•
1st - 10th Grade
15 questions
manusia dan sejarah
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Kerajaan Hindu-Budha di Indonesia
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Yuk bermain game edukatif
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Descubrimiento de América
Quiz
•
1st - 10th Grade
15 questions
LATIHAN SOAL SEJARAH WAJIB KELAS X
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for History
16 questions
Government Unit 2
Quiz
•
7th - 11th Grade
10 questions
Exploring WW1 Through Oversimplified Perspectives
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Mendeleev's Periodic Table Innovations
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the Causes of the American Revolution
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Early River Valley Civilizations
Quiz
•
6th - 12th Grade
12 questions
CE 2b Early Documents Review
Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
Unit 6 FA: Scientific Rev, Enlightenment, and Absolutism
Quiz
•
10th - 12th Grade
12 questions
World Civ Unit 2 Vocab
Quiz
•
9th - 12th Grade