Awal Orde Baru
Quiz
•
History
•
12th Grade
•
Medium
Achmad Firdaus
Used 3+ times
FREE Resource
Enhance your content
7 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Orde baru merupakan sebuah istilah yang digunakan untuk memisahkan antara kekuasaan masa Sukarno (Orde Lama) dengan masa Suharto.
Benar
Salah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tanggal 12 Maret 1966 PKI dan ormas – ormasnya dibubarkan dengan alasan PKI tidak sesuai dengan ideologi Pancasila.
Benar
Salah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Latar belakang orde Baru disebabkan karena ….
Adanya politik KKN dalam pemerintahan
SalahBelum adanya keadilan dalam perlakuan hukum
Sulitnya mendapatkan barang-barang kebutuhan pokok
Adanya krisis multidimensi dalam semua bidang kehidupan
selama Orde Lama telah terjadi penyimpangan terhadap pelaksanaan UUD 1945 dan pancasila
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dengan dilaksanakannya supersemar, maka kondisi kepemimpinan bangsa Indonesia belum jelas karena diatu sisi presiden soekarno masih menjabat sebagai kepala pemerintahan yang sah akan tetapi disisi lain mayjend Soeharto sebagai pelaksana pemerintahan. Kondisi demikian disebut dengan istilah … .
Orde lama
Orde Baru
Dwi fungsi ABRI
Dualisme kepemimpinan
Vacum of power
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keluarnya Surat Perintah Sebelas Maret 1966 (Supersemar) disebabkan oleh....
ketidakmampuan Soekarno mengatasi situasi dan kondisi Indonesia paska peristiwa G 30 S
Soekarno mengundurkan diri dari jabatan presiden akibat didesak oleh berbagai pihak
terjadi krisis politik dimana Soekarno menunda suksesi kepemimpinan
desakan negara-negara barat yang menjadi sponsor utama perekonomian negara akibat munculnya krisis moneter
dirumuskan bersama antara Soekarno dan Soeharto untuk mencari solusi terbaik memperbaiki kehidupan politik bangsa
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu dari tiga tuntutan rakyat (Tritura) yang berhubungan dengan kondisi ekonomi bangsa masa Demokrasi Terpimpin adalah....
ganyang Malaysia
boikot mercusuar
turunkan harga
gunting Syafrudin
turunkan Soeharto
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sesaat setelah mengemban Supersemar, Letjen Soeharto mengamankan sejumlah menteri yang dianggap terlibat G 30 S/PKI selanjutnya menyusun kabinet ....
Dwikora
Ampera
Pembangunan 1
Pembangunan 2
turunkan Gotong Royong
Similar Resources on Wayground
10 questions
PENDUDUKAN JEPANG DI INDONESIA
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Penilaian Harian Reformasi
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Sistem Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Terpimpin
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Sejarah Orde Baru di Indonesia
Quiz
•
12th Grade
10 questions
SEJARAH KONTEMPORER II
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Posttest Disintegrasi bangsa Indonesia tahun 1948-1965
Quiz
•
12th Grade
10 questions
PENDUDUKAN JEPANG
Quiz
•
12th Grade
10 questions
SEJARAH BAB 10 TINGKATAN 4
Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for History
10 questions
Early River Valley Civilizations
Quiz
•
6th - 12th Grade
12 questions
CE 2b Early Documents Review
Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
Unit 6 FA: Scientific Rev, Enlightenment, and Absolutism
Quiz
•
10th - 12th Grade
12 questions
World Civ Unit 2 Vocab
Quiz
•
9th - 12th Grade
4 questions
CFA #3 How a Bill Becomes a Law
Passage
•
12th Grade
28 questions
Imperialism and WWI Review 20222023
Quiz
•
9th - 12th Grade
17 questions
Amendments 11 -27
Quiz
•
9th - 12th Grade