Ujian Sekolah Ilmu Pengetahuan Alam
Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Medium
angraini angraini
Used 2+ times
FREE Resource
Enhance your content
45 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan daftar hewan berikut! 1) Belalang sembah
2) Trenggiling
3) Burung hantu
4) Landak
Hewan yang memiliki kesamaan adaptasi untuk melindungi diri terhadap pemangsa adalah ....
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan jenis-jenis simbiosis berikut!
1) Hubungan kupu-kupu dengan bunga mawar.
2) Hubunganbungaanggrekdenganpohon mangga.
3) Hubungan tumbuhan paku dengan tumbuhan yang ditempati.
4) Hubungan tali putri dengan tumbuhan inangnya.
Bentuk simbiosis komensalisme ditunjukkan oleh nomor ....
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
3 dan 4
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Komponen yang berperan sebagai konsumen puncak adalah ....
kelinci
rumput
jamur
harimau
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apabila kelinci banyak diburu manusia untuk dikonsumsi hingga jumlahnya menurun secara drastis, maka kemungkinan yang akan terjadi adalah ....
populasi rumput menurun
populasi harimau menurun
populasi harimau meningkat
tidak ada perubahan jumlah populasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kerusakanekosistemdidaerahpegunungan semakin mengkhawatirkan. Hal ini dikarenakan adanya kebiasaan masyarakat yang melakukan lahan berpindah dan penebangan pohon secara liar.
Upaya yang tepat untuk memperbaiki kerusakan ekosistem tersebut adalah ....
melakukan pelepasan hewan di pegunungan
menerapkan sistem pertanian monokultur
membiarkan lahan berpindah agar mendapat tanah yang subur terus
melarang lahan berpindah dan penebangan pohon secara liar serta melakukan reboisasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya bencana seperti gambar di samping adalah ....
membuang sampah ke selokan maupun sungai
mendirikan bangunan di pinggiran sungai
melakukan reboisasi tanaman
membuka hutan untuk dijadikan lahan baru bagi permukiman
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hewan berikut yang dimanfaatkan kulitnya untuk dijadikan bahan baku pembuatan tas adalah ....
rusa
buaya
gajah
ikan hiu
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
50 questions
PKKR XI PAS
Quiz
•
11th Grade
40 questions
SOAL PAS IPA KELAS 6 2024
Quiz
•
6th Grade
40 questions
UJIAN SEKOLAH IPA
Quiz
•
6th Grade
40 questions
KUIS INFORMATIKA BAB 1 KELAS 7 2023/2024
Quiz
•
7th Grade
40 questions
ULANGAN HARIAN I
Quiz
•
11th Grade
50 questions
PTS PRAKARYA KELAS 7 SEMESTER 2
Quiz
•
7th Grade
50 questions
Pas semester 1 IPA
Quiz
•
12th Grade
40 questions
PAS Tema 3 Kelas VI
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
4 questions
End-of-month reflection
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Empathy vs. Sympathy
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade