PEND. PANCASILA_SAS 1 KELAS 6
Quiz
•
Education
•
6th Grade
•
Medium
Uun Yuniasari
Used 1+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Makna simbol padi dan kapas dalam Pancasila adalah ….
persatuan dan kesatuan
kekuatan bangsa
tenaga pembangunan
kemakmuran dan kesejahteraan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar rantai pada perisai yang terdapat pada burung Garuda merupakan perwujudan dasar dari Pancasila yaitu sila ….
Ketuhanan Yang Maha Esa
Kemanusiaan yang adil dan beradap
Persatuan Indonesia
Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Setiap warga Negara bebas untuk memilih, memeluk, dan menjalankan agama dan kepercayaan masing-masing yang dipercayai. Bunyi salah satu pasal dari Undang-Undang Dasar 1945 merupakan pengamalan Pancasila, yaitu sila yang berlambangkan ….
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tanggal 1 Juni diperingati sebagai hari ….
lahirnya Pancasila
kemerdekaan Indonesia
kesaktian Pancasila
pembentukan Undang-Undang
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Semua sila dalam Pancasila bersifat ….
tidak terkait satu sama lain
satu kesatuan
saling menggantikan
dapat berubah sesuai perkembangan zaman
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila menuntun segala gerak langkah dan perilaku masyarakat dalam hidup berbangsa dan bernegara merupakan kedudukan Pancasila sebagai ….
dasar negara
pandangan hidup bangsa
Ideologi Negara
sumber dari segala sumber hokum
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebelum menjadi Pancasila seperti sekarang ini, terdapat berbagai rumusan mengenai dasar Negara Indonesia. Di mana rumusan tersebut diungkapkan oleh para tokoh negara dengan masing-masing pemikirannya. Perhatikan rumusan dasar negara yang diusulkan oleh para tokoh perumus dasar negara berikut!
1) Kebangsaan 4) Internasionalisme atau peri kemanusiaan
2) Musyawarah 5) Keadilan rakyat
3) Mufakat atau demokrasi
Isi dari rumusan dasar Negara yang dikemukakan oleh Ir. Soekarno dalam sidang BPUPKI yang tepat ditunjukkan oleh nomor ….
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 3, 4, dan 5
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
Ulangan Harian Debat Kelas X IPS 3
Quiz
•
10th Grade
25 questions
Kegiatan 1 Tradisi Megibung
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Latihan ASAT Kelas 6
Quiz
•
6th Grade
25 questions
AN-NABA' FOR GUARDIANS (28 OKTOBER 2023)
Quiz
•
University
25 questions
ULANGAN HARIAN
Quiz
•
10th Grade
25 questions
Sumatif 1 - BUMN, BUMD dan BUMS
Quiz
•
11th Grade
26 questions
UTS Metodologi Penelitian 2020
Quiz
•
University
25 questions
Kebutuhan Pegawai
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade