LATIHAN SOAL BAHASA INDONESIA X PAS

Quiz
•
World Languages
•
10th Grade
•
Hard
SOLI MUZAKI
Used 4+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cermati kalimat-kalimat berikut!
(1) Sistem kontrol dapat berupa perangkat masukan (input) dan keluaran (output).
(2) Memori PLC digunakan untuk menyimpan data dan progam yang telah dibuat.
(3) Dengan menggunakan perangkat PLC proses pekerjaan dapat dilakukan lebih efisien.
(4) Secara umum, PLC memiliki tiga konsep di dalamnya, yaitu Progamable , logic, dan controller.
(5) PLC merupakan perangkat electronika yang dapat diprogam untuk mengontrol dan mengendalikan mesin.
Kalimat yang menunjukan struktur pernyataan umum ditandai dengan nomor….
(1)
(2)
(3)
(4)
(5)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah kalimat-kalimat berikut!
(1) Penggunaan e-commerce dalam prooses berbisnis menjadi pilihan favorit sebagian besar orang karena kemudahan-kemudahan yan dimilikinya.
(2) Sebagai media transaksi yang baru, cepat, dan mudah, e-commerce menguntungkan banyak pihak baik pihak konsumen, produsen, maupun penjual (reatiler)
(3) E-commerce merupakan transaksi jual beli secara elektronik melalui media internet.
(4) salah satu keuntungan yang diperoleh konsumen adalah kemudahan dalam melakukan pencairan barang dan pembelian secara online.
(5) E-commerce dapat diartikan pula sebagai proses berbisnis dengan memanfaatkan teknologi internet yang menghubungkan beberapa pihak.
Urutan yang tepat untuk susunan kalimat-kalimat acak tersebut adalah….
(1), (2), (3), (4), (5)
(1), (3), (5), (2), (4)
(2), (3), (4), (5), (1)
(3), (5), (1), (2), (3)
(3), (5), (1), (4), (2)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan kaidah kebahasaan teks laporan hasil observasi….
Kata kerja material
Kata keadaan
Kata kopula
Kata teknis
Kata ganti
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah teks berikut!
Macan tutul adalah aslah satu hewan karnivora yang mirip kucing raksasa. Macan tutul terbai menjadi lima, yaitu macan tutul jawa, macan tutul afrika, macan tutul arab, macan tutul amur, dan macan tutul persia.
Paragraf tersebut mencerminkan struktur teks laporan hasil observasi yaitu….
Pernyataan umum
Deskripsi manfaat
Deskripsi bagian
Deskripsi hasil
Simpulan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut kalimat yang mengandung kata teknis adalah….
Bunga mawar tidak hanya berwarna merah dan putih
Bawang putih memiliki manfaat yang cukup besar bagi kesehatan.
Alat ini cukup mudah dan memiliki tingkat keamanan cukup tinggi.
Interview berfungsi mengonverskan arus searah (DC) menjadi arus bolak balik (AC).
Batik tradisional tetap mempertahankan coraknya dan masih dipakai dalam upacara-upacara adat.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang merupakan kata yang berasal dari kelas kata nomina adalah….
Teratur
Mengkilat
Diobservasi
Informatif
Peneli
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan berikut
(1) "Anda telah membuang sampah sembarangan, yaitu puntung rokok", tegas petugas itu. (2) Dengan sigap Azam menjawab, "Oh..., maaf terjatuh." (3) Lalu, diambilnya puntung rokok itu serta langsung diisapnya lagi. (4) Petugas itu hanya terbelalak keheranan. (5) Kemudian, ia pergi meninggalkan Azam.
Struktur bagian koda pada teks di atas terdapat pada nomor ....
(1)
(2)
(3)
(4)
(5)
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
28 questions
Teks Anekdot - KD 3.6 / 4.6

Quiz
•
10th Grade
30 questions
Asesmen Sumatif Teks Anekdot

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Semester 3 STPM - Variasi Bahasa

Quiz
•
University
20 questions
SUBJEK PREDIKAT, POLA AYAT

Quiz
•
7th - 11th Grade
20 questions
SIMPULAN BAHASA BERGAMBAR SET 1

Quiz
•
10th Grade
20 questions
TEKS NEGOSIASI

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Teks Anekdot Kelas 10

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Semester 3 STPM - Pragmatik: Kesantunan Berbahasa (Siri 2)

Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade