Hasil penelitian tentang perkembangan wilayah Kota Solo ditampilkan dalam bentuk peta, grafik, dan tabel. Prinsip yang sesuai dengan pernyataan tersebut adalah prinsip ... .

Penilaian Sumatif Geografi

Quiz
•
Social Studies
•
10th Grade
•
Medium
Mesakh Wijaya
Used 6+ times
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
interelasi
deskripsi
persebaran
ekologi
interaksi
Answer explanation
Prinsip deskripsi digunakan untuk menyajikan data dalam bentuk peta, grafik, dan tabel, yang menggambarkan perkembangan wilayah Kota Solo secara jelas dan terperinci.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengelompokan kawasan industri di daerah Bekasi merupakan kajian dari konsep geografi yaitu... .
interaksi interdependesi
diferensiasi area
jarak
agglomerasi
nilai kegunaan
Answer explanation
Pengelompokan kawasan industri di Bekasi mencerminkan konsep agglomerasi, yaitu pengelompokan kegiatan ekonomi di lokasi tertentu untuk memanfaatkan sumber daya dan infrastruktur secara efisien.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Banjir merupakan fenomena musiman yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia. Fenomena ini sering terjadi ketika musim hujan. Akibatnya, banyak rumah warga yang terendam air banjir. Kondisi ini dapat dikaji menggunakan konsep ... .
diferensiasi area
keterkaitan ruang
interdependensi
keterjangkauan
morfologi
Answer explanation
Keterkaitan ruang menjelaskan hubungan antara fenomena banjir dan lokasi geografis. Banjir yang terjadi saat musim hujan berkaitan dengan kondisi lingkungan dan tata ruang, sehingga konsep ini paling tepat untuk mengkaji dampaknya.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Untuk menemui pemukiman suku Anak Dalam di Sumatera Barat, sekelompok siswa harus menyusuri jalan yang berkelok tajam, melewati beberapa nagari, menyeberangi sungai, dan berjalan kaki sejauh 7 km. konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah ... .
jarak
lokasi
morfologi
agglomerasi
keterjangkauan
Answer explanation
Konsep keterjangkauan berkaitan dengan seberapa mudah atau sulitnya mencapai suatu lokasi. Dalam konteks ini, siswa harus melewati berbagai rintangan untuk mencapai pemukiman suku Anak Dalam, sehingga keterjangkauan adalah konsep yang tepat.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Angin puting beliung yang melanda wilayah Solo dan Yogyakarta beberapa waktu yang lalu merusak rumah-rumah warga dan perkantoran di daerah tersebut. Pendekatan geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah pendekatan... .
ekologi
kewilayahan
kelingkungan
agglomerasi
kompleks wilayah
Answer explanation
Pendekatan kewilayahan digunakan untuk mengkaji fenomena seperti angin puting beliung yang mempengaruhi wilayah tertentu, termasuk dampaknya terhadap rumah dan perkantoran di Solo dan Yogyakarta.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan ini: 1. seisme 2. urbanisasi 3. abrasi 4. ruralisasi 5. tsunami 6. aglomerasi industri Yang termasuk aspek nonfisik terdapat pada angka ... .
(1), (2), dan (4)
(1), (3), dan (5)
(2), (3), dan (4)
(2), (4), dan (6)
(3), (5), dan (6)
Answer explanation
Aspek nonfisik dalam pernyataan tersebut adalah urbanisasi (2) dan ruralisasi (4), yang berkaitan dengan perubahan sosial. Seisme (1), abrasi (3), dan tsunami (5) adalah fenomena fisik. Jadi, jawaban yang benar adalah (2), (4), dan (6).
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lahan di daerah pegunungan umumnya diusahakan untuk perkebunan seperti teh dan kopi, sedangkan lahan di dataran rendah umumnya digunakan untuk pemukiman dan pertanian tanaman pangan. Dalam geografi, hal ini berkaitan dengan konsep ... .
nilai kegunaan
morfologi
lokasi
jarak
pola
Answer explanation
Morfologi berkaitan dengan bentuk dan struktur lahan, yang mempengaruhi penggunaan lahan. Di pegunungan, lahan lebih cocok untuk perkebunan, sedangkan dataran rendah lebih untuk pemukiman dan pertanian, mencerminkan konsep morfologi.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
30 questions
STS1_Seni Rupa_Kelas 6

Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
Etika Profesi BAB 3

Quiz
•
10th Grade
30 questions
PPKN 8 BAB 4

Quiz
•
8th Grade - University
40 questions
ASAS GEOGRAFI KELAS X

Quiz
•
10th Grade
30 questions
EVALUASI 2 PENGETAHUAN DASAR PETA, PJ, SIG

Quiz
•
10th Grade
38 questions
Social Studies Test

Quiz
•
9th Grade - University
40 questions
7. PERILAKU EKONOMI DAN KESEJAHTERAAN SOSIAL

Quiz
•
10th Grade
40 questions
Tugas Tambahan Sejarah Indo X IPS

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade