
Penilaian Akhir Semester 1 PKN Kelas 5

Quiz
•
Social Studies
•
5th Grade
•
Hard
Wawan Kurniawan
Used 3+ times
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Sebagai makhluk sosial manusia harus saling bekerja sama yang memiliki manfaat untuk ....
Merugikan orang lain
Memecahkan persatuan
Menimbulkan persatuan
Memperkuat persatuan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Sila berikut yang sesuai dengan nilai Pancasila, sila ke-4 adalah ....
Gotong royong memperbaiki jalan raya
Tidak membeda-bedakan antara orang kaya dengan orang miskin
Beribadah sesuai dengan kepercayaan masing-masing
Melaksanakan hasil musyawarah dengan penuh tanggung jawab
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Sesuatu yang harus dikerjakan disebut...
Kewajiban
Hak
Imbalan
Tuduhan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Saat hendak menciptakan peraturan perundang-undangan, haruslah sesuai dengan..
Keputusan presiden
Keyakinan rakyat
Peraturan pemerintah
UUD 1945
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Berikut ini adalah sikap cinta pada Tanah Air, kecuali ....
Belajar tarian tradisional dengan teman
Tidak suka dengan kebudayaan sendiri
Membuat tas buatan dalam negeri
Tidak membuang sampah di sungai
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Sebagai seorang pelajar, kewajiban kita terhadap Pancasila adalah ....
Mempelajari dan mengamalkan Pancasila
Menghafalkan sila-sila dalam Pancasila
Mempelajari sejarah lahirnya Pancasila
Mengidolakan para tokoh pencetus Pancasila
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Semboyan bangsa Indonesia yang mewajibkan kita untuk menghargai dan mencintai keberagaman dan perbedaan dalam masyarakat adalah ....
Bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh
Tut wuri handayani
Bhinneka Tunggal lka
Kartika eka paksi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
35 questions
PH 1 PPKN KELAS 5 SD

Quiz
•
1st - 5th Grade
30 questions
PTS PKN kelas 5 Semster 1

Quiz
•
5th Grade
30 questions
Soal kewarganegaraan

Quiz
•
1st Grade - University
30 questions
PTS PKN Kelas 6 Semester 1

Quiz
•
5th - 6th Grade
30 questions
PERSATUAN DAN KESATUAN KELAS 5

Quiz
•
5th Grade
35 questions
BALAP KARUNG

Quiz
•
1st - 6th Grade
30 questions
Latihan tema 2

Quiz
•
1st - 5th Grade
30 questions
ADDIYANAH OF CHAMPIONS

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Social Studies
18 questions
Hispanic Heritage Month

Quiz
•
KG - 12th Grade
7 questions
Constitution Day

Lesson
•
3rd - 5th Grade
11 questions
The US Constitution

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Causes of the American Revolution

Quiz
•
5th Grade
12 questions
Introduction to the US Constitution

Interactive video
•
5th Grade
50 questions
United States Map Quiz

Quiz
•
5th Grade
16 questions
Constitution Day

Quiz
•
5th - 6th Grade
10 questions
Constitution Day

Quiz
•
4th - 7th Grade