Latihan Soal Kelas X (1SGI)

Quiz
•
Physical Ed
•
10th Grade
•
Medium
Alvani Fata Muhayyar
Used 7+ times
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penentuan formasi permainan sepak bola adalah ?
formasi regu lawan
peraturan yang berlaku
strategi yang diterapkan
permainan yang dimiliki
sistem pertandingan yang di pakai
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penalti dilakukan apabila terjadi pelanggaran di …...
lapangan
lingkaran tengah
di luar garis lapang
di dalam kotak penalty
tempat pemain cadangan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lapangan sepak bola berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang dan lebar adalah …
panjang 100-110 m dan lebar 64-75 m
panjang 100-120 m dan lebar 75-80 m
panjang 110-120 m dan lebar 75-90 m
panjang 90-120 m dan lebar 45-90 m
panjang 60-100 m dan lebar 40-50 m
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada saat menendang bola, gerakan kaki yang benar adalah ....
Mendorong
Mengayun
Menyentuh
Memotong
Memutar
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam suatu pertandingan sepak bola apabila terjadi suatu pelanggaran akan mengakibatkan ... .
Tendangan gawang
Tendangan pinalti
Tendangan bebas
Tendangan sudut
Tendangan awal
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam teknik pukulan ayun, posisi bet adalah … .
dipegang dengan dua tangan dan berada di atas kepala
dipegang dengan satu tangan dan berada di atas kepala
dipegang dengan satu tangan dan berada di belakang bahu
dipegang dengan satu tangan dan berada di belakang lengan
dipegang dengan kedua tangan dan berada di belakang bahu
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Teknik pukulan tumbuk dalam permainan softball, salah satu gerakan utamanya adalah … .
satu tangan memegang bet di depan wajah
satu tangan memegang bet di depan badan
kedua tangan memegang bet di depan wajah
kedua tangan memegang bet dan posisinya di depan badan
kedua tangan memegang bet dan posisinya berada di atas belakang bahu
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
PAT MAPEL PJOK KELAS XI

Quiz
•
KG - Professional Dev...
30 questions
PTS Genap PJOK KELAS 8 T.A. 2024-2025

Quiz
•
8th Grade - University
30 questions
Kelas 3 PJOK Selasa,24 Maret 2020 Tema 7 Subtema 1

Quiz
•
7th - 11th Grade
30 questions
Permainan Bola Besar

Quiz
•
1st - 12th Grade
40 questions
SOAL HARIAN PJOK

Quiz
•
10th Grade
40 questions
Beladiri 10

Quiz
•
10th Grade
30 questions
ASAS SEMESTER II PJOK KELAS 3

Quiz
•
3rd Grade - University
40 questions
PJOK kelas X BP 1

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Physical Ed
10 questions
Exploring Nutrition and Healthy Eating

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Volleyball history and rules

Quiz
•
6th - 12th Grade
33 questions
Chapter 6 Review

Quiz
•
10th - 11th Grade
5 questions
NHHS CH3 Quiz

Quiz
•
9th - 12th Grade
34 questions
Chapter 7 - Intersections

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Sports Trivia

Quiz
•
9th - 12th Grade