
Quiz Dinamika Gerak

Quiz
•
Physics
•
2nd Grade
•
Hard
E Hasanah
Used 1+ times
FREE Resource
11 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 8 pts
Sebuah balok terletak diatas meja, gaya-gaya yang bekerja pada balok adalah gaya normal N dan gaya berat W (seperti pada gambar). Besar gaya normalnya (balok dalam keadaan diam) adalah ...
N=0
N = W = mg
N = m
N = - W = - mg
N= m
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Benda bermassa 15 kg diletakkan dilantai licin dengan gaya gesekan diabaikan. Jika benda tersebut ditarik gaya mendatar sebesar 6 N, maka percepatan benda adalah …m/s2
0,4
2,5
9,0
21,0
90,0
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Pada benda bermassa m, bekerja gaya F yang menimbulkan percepatan a. Jika gaya dijadikan 2F dan massa dijadikan seperempat dari semula, maka percepatan yang timbul menjadi …a
0,25
0,5
2
4
8
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Balok bermassa 5 kg diletakkan diatas lantai mendatar yang licin, kemudian ditarik oleh gaya 75N mendatar ke kanan dan ditarik gaya 40N mendatar ke kiri. Balok tersebut bergerak dengan percepatan …
7 ke kanan
7 ke kiri
0,80 ke kanan
0,80 ke kiri
1,50 ke kanan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 10 pts
Sebuah benda bermassa 2 kg yang sedang bergerak, lajunya bertambah dari 1 m/s menjadi 5 m/s dalam waktu 2 detik. Bila pada benda tersebut beraksi gaya searah dengan benda, maka besar gaya tersebut adalah … N
2
4
5
8
10
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 10 pts
Sebuah benda 2kg ditempatkan pada bidang miring licin dengan sudut kemiringan 300. Bila benda mula-mula diam lalu meluncur, waktu yang dibutuhkan oleh benda untuk menempuh bidang miring adalah 2 sekon (g=10m/s2), ini berarti panjang lintasan benda pada bidang miring adalah … m
4
5
8
10
20
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 12 pts
Dari gambar dibawah ini, jika m1=2kg dan m2=3kg dihubungkan dengan sebuah katrol licin, maka tegangan tali T adalah … N
8
10
12
15
20
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
LATIHAN SOAL USAHA

Quiz
•
2nd Grade
12 questions
Latihan SBMPTN Fisika 1

Quiz
•
1st - 6th Grade
15 questions
UTS 1. X [PENGUKURAN]

Quiz
•
KG - University
10 questions
Energi dan Usaha

Quiz
•
1st - 3rd Grade
10 questions
Fluida

Quiz
•
2nd Grade
15 questions
TEKANAN KELAS 8

Quiz
•
2nd Grade
10 questions
Hukum Newton dan Gerak Benda

Quiz
•
2nd Grade
15 questions
HUKUM PASCAL

Quiz
•
2nd Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade