Latihan Soal SMT 1 Kls 9

Latihan Soal SMT 1 Kls 9

9th Grade

40 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

ketimpangan sosial

ketimpangan sosial

University

39 Qs

ASTS SOSIOLOGI X

ASTS SOSIOLOGI X

10th Grade

40 Qs

PH 1 IPS Semester Ganjil 2025

PH 1 IPS Semester Ganjil 2025

9th Grade

40 Qs

Penyimpangan dan Pengendalian Sosial

Penyimpangan dan Pengendalian Sosial

10th Grade

35 Qs

Asesmen I ( Tanggal : 1,2,3 September 2025 )

Asesmen I ( Tanggal : 1,2,3 September 2025 )

11th Grade

35 Qs

SOSIOLOGI KLS 11 2025

SOSIOLOGI KLS 11 2025

11th Grade - University

40 Qs

KEARIFAN LOKAL DANPEMBERDAYAAN KOMUNITAS

KEARIFAN LOKAL DANPEMBERDAYAAN KOMUNITAS

12th Grade

40 Qs

SOAL LATIHAN SOSIOLOGI BAB I KELAS X

SOAL LATIHAN SOSIOLOGI BAB I KELAS X

10th Grade

40 Qs

Latihan Soal SMT 1 Kls 9

Latihan Soal SMT 1 Kls 9

Assessment

Quiz

Social Studies

9th Grade

Medium

Created by

Arri Ely Utariyani

Used 17+ times

FREE Resource

40 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perubahan sosial dalam masyarakat sering kali dipicu oleh faktor-faktor eksternal maupun internal. Salah satu contoh yang dapat dilihat adalah revolusi industri pada abad ke-18 yang tidak hanya mengubah cara produksi, tetapi juga pola hidup masyarakat, termasuk urbanisasi massal, perubahan struktur keluarga, serta pergeseran nilai-nilai tradisional. Mengingat pengaruh perubahan sosial ini, bagaimana seharusnya masyarakat menanggapi dampak dari revolusi industri dalam konteks perubahan sosial?

Masyarakat harus menanggapi perubahan sosial dengan melestarikan tradisi dan menghindari adopsi teknologi baru.

Masyarakat harus menolak segala bentuk perubahan sosial dan kembali ke pola hidup sebelum revolusi industri.

Masyarakat sebaiknya menerima perubahan sosial dengan fleksibilitas, adaptasi terhadap teknologi baru, serta perubahan dalam struktur sosial dan ekonomi.

Masyarakat hanya perlu menanggapi perubahan sosial pada aspek ekonomi dan tidak perlu memikirkan dampak sosial lainnya.

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Jika dalam satu daerah atau negara mengalami modernisasi dan westernisasi menandakan jika daerah tersebut telah mengenal dunia luar dan fenomena itu bisa disebut dengan globalisasi. Namun modernisasi dan dan westernisasi merupakan hal yang berbeda, westernisasi merupakan sikap cenderung menyerap budaya atau gaya hidup barat dan tidak mengacu pada kemajuan, sedangkan modernisasi .... 

Proses yang mengacu pada suatu kemajuan yang berasal dari manapun

Proses yang mengacu pada kemajuan yang hanya berasal dari barat

Keadaan di mana semua sistem masyarakat berubah tanpa adanya unsur budaya lama 

Situasi di mana masyarakat merasa belum siap dengan teknologi yang ada, sehingga adanya kecenderungan untuk menolak

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Beberapa tindakan di era global:

1. Menjaga keutuhan NKRI

2. Melakukan demonstrasi anarkis

3. Mencintai produk dalam negeri

4. Memupuk budaya hedonisme

Upaya menghadapi globalisasi untuk memperkokoh kehidupan bangsa Indonesia ditunjukkan dengan nomor ....

1 dan 2

2 dan 3

3 dan 4

1 dan 3

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Di sebuah negara berkembang, sebuah perusahaan lokal yang memproduksi pakaian tradisional mengalami penurunan permintaan karena masuknya merek-merek pakaian internasional seperti Zara dan H&M yang menawarkan produk dengan desain dan harga yang lebih bersaing. Pabrik-pabrik internasional ini juga memanfaatkan tenaga kerja lokal dengan upah yang lebih rendah. Dampak negatif dari globalisasi yang dapat dilihat dalam kasus ini adalah. . . .

Peningkatan kesejahteraan pekerja lokal karena adanya kesempatan bekerja di perusahaan internasional

Meningkatnya keberagaman budaya di negara berkembang

Menurunnya daya saing produk lokal dan kerugian bagi industri kecil lokal

Meningkatnya kualitas produk lokal karena bersaing dengan merek internasional

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kampung Mawar yang terletak di kawasan pegunungan memiliki tradisi pertanian kuat. Saat ini kampung tersebut sedang mengalami perubahan pola cuaca dan tuntutan pasar global. Upaya yang dilakukan masyarakat kampung ini untuk mempertahankan kearifan lokal di tengah perubahan tersebut adalah. . . .

Meningkatkan kerja sama dengan pasar global tanpa menghilangkan potensi daerah

Meninggalkan pertanian tradisional dan beralih ke teknologi modern

Mempertahankan sistem pertanian tradisional dengan mengabaikan perubahan

Membatasi akses orang luar ke kawasan pegunungan

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pada awal peradaban, manusia menggunakan sistem barter dalam memenuhi kebutuhan hidup. Syarat utama pelaksanaan sistem ini adalah harus ada orang yang ingin saling menukar barang atau jasa dan mereka harus saling membutuhkan. Namun seiring perjalanannya sistem ini justru menemui berbagai kendala. Berikut yang menjadi kendala utama dalam sistem barter yang digunakan oleh manusia pada awal perkembangan peradaban adalah. . . .

Kurangnya barang yang diperdagangkan

Keterbatasan dalam jumlah logam mulia

Kesulitan dalam menentukan nilai tukar

Kurangnya kerjasama antarindividu

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Seiring perkembangan teknologi digital, masyarakat semakin terhubung dalam jaringan yang memungkinkan mereka berinteraksi tanpa batasan geografis. Dalam sebuah studi kasus, sekelompok warga menggunakan media sosial dan platform komunikasi online untuk mengorganisir kegiatan sosial di lingkungan mereka. Peran teknologi digital dalam membentuk masyarakat jaringan adalah. . . .

Mendorong penyebaran berita hoaks

Mendorong interaksi sosial yang lebih aktif

Memperkuat isolasi sosial dalam masyarakat

Menjamin individu berkomunikasi secara daring

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?