Quiz latihan SAS IX

Quiz
•
Moral Science
•
9th Grade
•
Hard
DIKI SETIABUDI
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pancasila sebagai jiwa dan pandangan hidup bangsa Indonesia, harus tampak dalam perwujudannya yang nyata pada diri setiap warga negara sebagai....
Sikap batin, tingkah laku dan segala aktivitas dijiwai Pancasila
Pengertian yang mendalam tentang Pancasila sila demi sila
Perbuatan sopan santun dalam pergaulan sehari-hari
Pernyataan langkah dalam pelaksanaan pembangunan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Makna Sila pertama "Ketuhanan Yang Maha Esa" yaitu….
Mewajibkan semua warga negara untuk memeluk satu agama tertentu
Mengakui keberadaan berbagai agama dan kepercayaan di Indonesia
Melarang praktik keagamaan di ruang publik
Menjadikan Indonesia sebagai negara sekuler
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Selalu mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan bersama merupakan nilai dari sila….
Pertama
Kedua
Ketiga
Keempat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Alasan yang paling mendukung pernyataan bahwa penjajahan ditentang dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 adalah ....
dapat merusak mental bangsa
mengeruk kekayaan suatu bangsa
tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan
akan membuat Negara baru yang lebih maju
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang bukan tujuan dari Negara Indonesia adalah….
Memajukan kesejahteraan umum
Mencerdaskan kehidupan bangsa
Ikut melaksanakan ketertiban dunia
Menjunjung tinggi perdamaian dunia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Peran UUD NRI Tahun 1945 dalam kehidupan bernegara adalah….
Dasar Negara
Pandangan hidup
Ideologi Negara
Konstitusi Negara
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hal yang mendasari pernyataan mengenai Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 paling tepat adalah….
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 sifatnya kaku yang tidak dapat diubah-ubah
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 terdapat dasar Negara dan cita-cita serta tujuan berdirinya Negara
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 bersifat universal sehingga tidak perlu diubah-ubah
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 sesuai dan cocok dengan perkembangan zaman
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
PELANGGARAN HAK DAN KEWAJIBAN

Quiz
•
12th Grade
20 questions
soal ppkn bintek

Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
PELANGGARAN HAK DAN KEWAJIBAN

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban WN

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Quizizz PPKn Bab 1

Quiz
•
12th Grade
20 questions
PAT PPKn Kelas X Semester Genap

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Harmonisasi Hak dan Kewajiban Dalam Perspektif Pancasila

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Latihan soal PPKn

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Moral Science
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Distribute and Combine Like Terms

Quiz
•
7th - 9th Grade
12 questions
Graphing Inequalities on a Number Line

Quiz
•
9th Grade
11 questions
NFL Football logos

Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Cell Organelles

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Cell Transport

Quiz
•
9th Grade