
Penilaian Harian III Sistem Periodik

Quiz
•
Chemistry
•
1st Grade
•
Medium
Rara Safira
Used 7+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Bila unsur unsur dikelompokkan berdasarkan kesamaan sifat dan diurutkan massa atomnya, maka di setiap kelompok terdapat 3 unsur dimana massa unsur di tengah merupakan massa rata rata dari massa unsur yang di tepi. Pengelompokan unsur ini dikemukakan oleh ....
Dobereiner
Newlands
Moseley
Mendeleyev
Lothar Meyer
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Triad unsur unsur adalah X, Y, Z. Jika massa atom X dan Z berturut turut adalah 7 dan 39 sma. Maka massa atom Y adalah …
32 sma
46 sma
23 sma
39 sma
50 sma.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Sistem periodic yang digunakan sekarang disusun berdasarkan kenaikan ...
Massa atom
Electron valensi
Susunan electron
Sifat Unsur
Nomor Atom
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Pernyataan tentang table periodic modern berikut yang benar adalah ...
Golongan B disebut golongan utama
Kolom tegak disebut periode
Memiliki 6 periode
Golongan IIA disebut alkali tanah
Baris mendatar disebut golongan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Unsur-unsur yang mempunyai kemiripan sifat ditempatkan dalam ....
Periode yang sama
Golongan yang sama
Blok yang sama
Kulit yang sama
Wujud yang sama
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Diantara pernyataan berikut yang bukan merupakan sifat keperiodikan unsur adalah...
Dalam satu golongan, semakin besar nomor atom maka semakin besar jari jari atom
Energi ionisasi cenderung meningkat sepanjang periode dari kiri ke kanan
Dalam satu golongan, semakin besar nomor atom maka semakin kecil energi ionisasi
Dalam satu periode, semakin besar nomor atom maka semakin besar jari jari atom
Dalam satu periode, semakin besar nomor atom maka semakin besar afinitas electron
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Berikut ini data energi ionisasi secara acak unsur unsur golongan IA yaitu 3Li, 11Na, 19K, 37Rb, dan 55Cs dalam Jmol–1, yaitu 419, 376, 496, 403, 520.Yang merupakan energi ionisasi Sesium (Cs) adalah ....
376
403
419
496
520
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Konfigurasi elektron, isotop, isobar, isoton, isoelektron

Quiz
•
1st Grade - Professio...
15 questions
Konfigurasi Elektron

Quiz
•
1st - 3rd Grade
10 questions
Sejarah Atom

Quiz
•
1st Grade
10 questions
PRE-TEST FAKTOR LAJU REAKSI

Quiz
•
1st Grade
10 questions
Bunyi Kelas 4

Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
QUIZ KIMIA HIJAU

Quiz
•
KG - 10th Grade
15 questions
konfigurasi elektron X

Quiz
•
1st Grade
10 questions
STOIKIOMETRI (Ar & Mr)

Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Chemistry
11 questions
NFL Football logos

Quiz
•
KG - Professional Dev...
18 questions
D189 1st Grade OG 1c Concept 37-38

Quiz
•
1st Grade
20 questions
addition

Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
Subject and predicate in sentences

Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
Place Value

Quiz
•
KG - 3rd Grade
10 questions
Exploring Force and Motion Concepts

Interactive video
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Properties of Matter

Interactive video
•
1st - 5th Grade
5 questions
Sense and Response

Quiz
•
1st Grade