
Ujian Berpikir Komputasional

Quiz
•
Information Technology (IT)
•
10th Grade
•
Hard
Muhammad Nafii
Used 4+ times
FREE Resource
22 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Manusia merupakan makhluk yang mampu berpikir dan bernalar dengan baik. Oleh karena itu dalam setiap keadaan manusia membutuhkan pola pikir logis. Berpikir secara logis berarti…
Berpikir dengan emosional
Berpikir dengan cerdas
Berpikir secara sistematis
Berpikir dengan cara yang benar dan masuk akal
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dilakukan untuk menghilangkan informasi yang tidak penting dan fokus pada informasi yang penting dalam penyelesaian masalah merupakan pendekatan….
Abstraksi
Pengenalan pola
Dekomposisi
Algoritma
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang berhubungan dengan abstraksi adalah….
menyusun langkah-langkah yang efisien
memecah atau membagi komponen mobil dalam beberapa bagian
fokus pada informasi yang penting
mencari kesamaan bentuk benda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika ingin mengetahui tinggi dan volume gedung dari tanah sampai puncak, berikut yang sebagian informasinya dapat diabaikan adalah….
ketebalan dinding, panjang gedung, lebar gedung, tinggi gedung, jumlah lantai, dan tinggi masing-masing lantai.
panjang gedung, lebar gedung, tinggi gedung, jumlah lantai, dan tinggi masing-masing lantai.
panjang gedung, lebar gedung, dan tinggi masing-masing lantai
warna dinding, panjang gedung, lebar gedung, jumlah lantai, dan tinggi masing-masing lantai
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang merupakan proses dekomposisi adalah
Mengikuti langkah-langkah menelpon di telpon umum
merakit komputer per bagian, dari motherboard, DVD room dan harddisk
menggunakan cara yang hampir sama untuk mengecat tembok dan mengecat pagar
mengerjakan secara keseluruhan secara bersamaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berpikir komputasional adalah cara manusia berpikir mengikuti pola pikir
robot
komputer
sistem
internet
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penerapan metode Computational Thinking seperti gambar berikut disebut …
desain algoritma
abstraksi
pattern recognition
dekomposisi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
2425 Remidial

Quiz
•
10th Grade
20 questions
24_25BKINFORMATIKA_X

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
UH KELAS X

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Soal Jaringan Komputer Bagian-1

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Berfikir Komputasional

Quiz
•
10th Grade
25 questions
STS Ganjil Informatika Kelas VII

Quiz
•
7th Grade - University
25 questions
PTS INFORMATIKA KELAS X

Quiz
•
10th Grade
25 questions
Penerapan Infor & KKA

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Information Technology (IT)
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
11 questions
NFL Football logos

Quiz
•
KG - Professional Dev...
28 questions
Ser vs estar

Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
CCG 2.2.3 Area

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
SAT Focus: Geometry

Quiz
•
10th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO

Quiz
•
9th - 12th Grade