
Quiz Siklus Air

Quiz
•
Education
•
5th Grade
•
Easy
cut wilda27
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Proses penguapan air yang ada di Sungai, danau, dan di laut akibat panas matahari disebut….
Transpirasi
Evaporasi
Kondensasi
Presipitasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang dimaksud dengan kondensasi adalah ....
penguapan air dari tumbuhan akibat proses fotosintesis
pendinginan uap air yang ada di awan
penguapan air yang ada di danau akibat panas matahari
penyerapan air hujan ke dalam tanah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan manfaat air berikut!
a) Untuk membantu proses fotosintesis
b) Untuk membantu pergerakannya
c) Untuk mengangkut zat hara
d) Untuk mendorong proses respirasi
Berdasarkan daftar di atas, manfaat air tersebut adalah bagi….
tumbuhan
hewan
manusia
udara
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Siklus air dipengaruhi oleh dua hal yaitu faktor alam dan faktor manusia. Berikut ini yang termasuk faktor alam adalah….
Suhu dan kelembaban udara
Penutupan tanah oleh aspal dan beton
Penggundulan hutan
Pembuatan hutan industri
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Banjir pada umumnya disebabkan oleh curah hujan yang tinggi sehingga tanah tidak bisa menyerap air. Bagian dari siklus air yang menyebabkan banjir adalah….
Kondensasi
Infiltrasi
Presipitasi
Transpirasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang akan terjadi jika kita menggunakan air secara tidak hemat adalah….
Jumlah air semakin bertambah
Krisis air bersih di masa depan
Jumlah air terjaga
Kebersihan air terjamin
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut contoh kegiatan menghemat air adalah….
Menyirami halaman pagi dan sore agar tidak berdebu
Mencuci pakaian sedikit-sedikit
Menyiram tanaman dengan air bekas cucian sayur dan beras
Menghidupkan keran setiap waktu agar air tertampung
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
12 questions
memilih menu rbt t5

Quiz
•
5th Grade
7 questions
ULANGAN HARIAN TEMA 8 SUBTEMA 1

Quiz
•
5th Grade
10 questions
KUIZ STEM 2020

Quiz
•
1st - 6th Grade
10 questions
Pendidikan Pancasila Kelas 5

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Kelas 5 SD Tema 1 [IPA - Organ Gerak Hewan]

Quiz
•
4th - 6th Grade
10 questions
tema 8 st 1 pb 1- 2

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtema 1 tema 8

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Tangga nada dan siklus air

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Education
6 questions
Key Shifts and Strategies Poll

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
TCI Unit 1- Lesson 3

Quiz
•
5th Grade
10 questions
The Year We Learned to Fly

Quiz
•
1st - 5th Grade
21 questions
Author's Purpose

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Reducing Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
Shadows

Lesson
•
5th Grade