Tingkat harga barang merupakan faktor utama yang mempengaruhi jumlah barang yang diminta. Jika tingkat harga suatu barang menurun, akibatnya adalah ...
Permintaan & Penawaran

Quiz
•
Business
•
10th Grade
•
Medium
anita nurkhabibah
Used 49+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Permintaan barang berkurang
Permintaan barang bertambah
Daya beli masyarakat menurun
Taraf hidup masyarakat menurun
Barang yang ditawarkan bertambah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bu Ari jalan-jalan ke mall. Ia membawa uang Rp 1.000.000. Ada tas bagus seharga Rp 300.000,- tetapi ia tidak mau membeli tas tersebut. Maka ditinjau dari jenis permintaan, permintaan bu Ari termasuk ke dalam ...
Permintaan absolut
Permintaan mutlak
Permintaan potensial
Permintaan efektif
Permintaan tidak efektif
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu yang mempengaruhi perubahan permintaan adalah harga barang lain. Untuk barang komplementer, jika harga printer naik, maka jumlah kuantitas yang diminta akan tinta printer pastinya akan mengalami ...
Kenaikan
Tetap
Penurunan
Tidak stabil
Tidak terpengaruh
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika jumlah penduduk mengalami kenaikan, sementara harga suatu barang tetap, maka kurva permintaan akan bergeser ke ...
Bawah
Kiri
Tetap
Kanan
Kanan Kiri
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu persamaan fungsi permintaan adalah Q = -6P + 900. Pada saat itu tingkat harga berada pada titik Rp 50,. Besar jumlah barang yang diminta adalah ... unit
500
600
700
800
900
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada konsep penawaran, hubungan antara tingkat harga barang yang ditawarkan dengan jumlah barang yang ditawarkan adalah ...
Berbanding terbalik
Positif
Negatif
Berbanding lurus
Sejajar
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dari gambar kurva penawaran beras tersebut, kenaikan penawaran ditunjukkan pada titik ...
B ke C
D ke C
F ke B
E ke D
C ke B
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
20 questions
konsep ilmu ekonomi

Quiz
•
10th Grade
20 questions
MASALAH EKONOMI

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Kuiz Trend Persekitaran Perniagaan

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Analisis Pemasaran

Quiz
•
10th Grade
15 questions
TP. 10.1 Konsep Ekonomi, kebutuhan dan Kelangkaan

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Ekonomi Bisnis

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Pasar Modal Untuk Millenial

Quiz
•
10th Grade - University
20 questions
konsep dasar ilmu ekonomi

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Quizizz
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade