
Pretes Penalaran Umum
Quiz
•
Education
•
12th Grade
•
Hard
Danny Prasetyo
FREE Resource
Enhance your content
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
1. Perhatikan premis-premis berikut!
(1) Semua siswa kelas 12 yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dapat melakukan registrasi akun (Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru) SNPMB 2023.
(2) Semua yang melakukan registrasi akun SNPMB 2023 dapat mengikuti jalur SNBP, SNBT, maupun jalur mandiri.
A. Sebagian yang melakukan registrasi akun SNPMB 2023 dapat mengikuti jalur SNBP, SNBT, maupun jalur mandiri.
B. Semua siswa kelas 12 yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dapat mengikuti jalur SNBP, SNBT, maupun jalur mandiri.
C. Sebagian siswa kelas 12 yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dapat mengikuti jalur SNBP, SNBT, maupun jalur mandiri.
D. Ada siswa kelas 12 yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) tidak dapat mengikuti jalur SNBP, SNBT, maupun jalur mandiri.
E. Ada siswa kelas 12 yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) tidak dapat mengikuti jalur SNBP, tetapi dapat mengikuti jalur SNBT dan jalur mandiri.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
2. Semua mobil yang terparkir di depan pertokoan memiliki bak terbuka dengan terpal penutup di belakangnya. Beberapa mobil yang memiliki bak terbuka dengan terpal penutup di belakangnya digunakan oleh petani untuk mengangkut hasil panen
Berdasarkan data di atas, manakah simpulan yang PALING BENAR?
A. Sebagian mobil yang memiliki bak terbuka tanpa terpal penutup di belakangnya tidak di depan pertokoan
B. Sebagian mobil yang terparkir di depan pertokoan digunakan oleh petani untuk mengangkut hasil panen
C. Sebagian mobil yang memiliki bak terbuka dengan terpal penutup di belakangnya tidak digunakan untuk mengangkut hasil panen ke pertokoan
D. Sebagian mobil yang terparkir di depan pertokoan memiliki bak terbuka dengan terpal penutup di belakangnya.
E. Sebagian mobil yang memiliki bak terbuka terpal penutup di belakangnya tidak digunakan oleh petani untuk mengangkut hasil panen
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
3. Berbagai kuliner tradisional daerah X mengundang banyak wisatawan pecinta kuliner untuk datang. Kedatangan wisatawan meningkatkan pendapatan para pedagang makanan di daerah X. Meskipun para pedagang harus membayar biaya sewa yang tinggi, mereka tidak kesulitan membayar karena pendapatan mereka meningkat.
Berdasarkan informasi di atas, manakah pernyataan di bawah ini yang BENAR?
A. Biaya sewa yang tinggi menyebabkan pedagang menyediakan berbagai kuliner tradisional
B. Pembayaran biaya sewa yang tinggi menyebabkan pengunjung dikenakan harga makanan yang mahal
C. Jika pedagang makanan tidak kesulitan membayar biaya sewa, banyak wisatawan pencinta kuliner datang
D. Peningkatan pendapatan para pedagang makanan di daerah X disebabkan beragamnya kuliner tradisional daerah
E. Meningkatnya pendapatan para pedagang makanan di daerah X mampu mengundang wisatawan pencinta kuliner untuk datang
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
4. Perhatikan pernyataan berikut!
Jika kepala stasiun meniup peluit, kereta siap diberangkatkan. Jika ada pengumuman, kereta mengalami penundaan keberangkatan. Saat ini, kereta berada di stasiun atau tidak ada penundaan keberangkatan. Simpulan yang paling tepat adalah…
A. Masinis kereta kurang memperhatikan bunyi peluit dan tidak ada pengumuman
B. Kepala stasiun lupa meniup peluit dan tidak ada pengumuman
C. Kereta belum bisa diberangkatkan dan tidak ada penundaan keberangkatan
D. Kepala stasiun tidak meniup peluit tanda kereta siap diberangkatkan atau tidak ada pengumuman
E. Kepala stasiun tidak memberikan pengumuman bahwa kereta siap diberangkatkan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
5. Petani A menyatakan, “Padi yang diberi pupuk kandang lebih banyak menghasilkan bulir padi daripada padi yang diberikan pupuk kompos”
Petani B menyatakan, “Padi yang ditanam pada musim hujan lebih banyak menghasilkan bulir padi daripada padi yang ditanam pada musim kemarau.”
Survey dari beberapa petani menunjukkan bahwa produktivitas padi meningkat ketika menggunakan pupuk kandang.
Manakah pernyataan berikut yang PALING TEPAT mengenai hasil survey tersebut?
A. Memperkuat pernyataan petani A
B. Memperkuat pernyataan petani B
C. Memperlemah pernyataan petani A
D. Memperlemah pernyataan petani B
E. Tidak relevan dengan pernyataan petani A dan petani B
Similar Resources on Wayground
10 questions
SAJAK BINTANG
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Pendapatan Nasional
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
SOAL TEKS IKLAN, SLOGAN DAN POSTER
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Sejarah dan Fungsi Seni Tari (Bagian 1)
Quiz
•
12th Grade
10 questions
latihan soal administrasi umum
Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
PKKWU KUIS 1
Quiz
•
12th Grade
10 questions
ULANGAN HARIAN KD 1_ KLS XII
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Konflik Kamboja dan Yugoslavia
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade