
Teks cerita pendek
Quiz
•
World Languages
•
9th - 12th Grade
•
Medium
YUNITA ADINDA
Used 3+ times
FREE Resource
Enhance your content
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dari bentuknya, cerpen termasuk dalam karya sastra yang berupa …
Prosa
Fakta
Non fiksi
Dialog
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cerpen berbeda dengan novel. Apa yang menunjukkan perbedaan novel dan cerpen?
Cerpen dan novel sama-sama mempunyai tema tertentu
cerita pada cerpen tidak menimbulkan efek besar perubahan nasib,sedangkan dalam cerita novel terdapat efek yang besar pada tokoh
Cerpen termasuk sebagai prosa, sedangkan novel bukan
Novel memiliki konflik, sedangkan cerpen tidak
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah cerpen memiliki struktur cerita.
Di bawah ini urutan struktur cerpen yang benar yaitu …
Orientasi-abstrak-komplikasi-resolusi-evaluasi
Orientasi-resolusi-komplikasi-abstrak-evaluasi-koda
Abstrak-komplikasi-resolusi-orientasi-evaluasi-koda
Abstrak-orientasi-komplikasi-evaluasi-resolusi-koda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang termasuk sebagai unsur ekstrinsik cerpen yaitu …
Penokohan dalam cerpen
Latar waktu dalam cerpen
Penyampaian cerita
Latar budaya penggarang cerita
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang termasuk sebagai unsur intrinsik suatu cerpen adalah …
Sajak
Klimaks
Latar budaya
Latar
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada struktur cerpen, terdapat unsur yang tidak harus selalu ada, yaitu …
Abstrak dan komplikasi
Abstrak
Abstrak dan evaluasi
Orientasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah kutipan cerpen berikut ini!
Di meja makan sudah tersaji sepanci bubur panas dan beberapa butir telur asin yang sudah dibelah dua. Upik Labu, yah begitu aku menjulukinya, dengan gesit berputar dan berpindah dari sumur ke dapur lalu ke mesin jahit tuanya. Masih ada sedikit waktu untuk menyelesaikan baju pesanan ibu guru Yemima. Sesekali jika ibu mertua memanggil, dia akan berhenti menginjak dinamo mesin jahit dan segera menghampiri sang ibu mertua.
Latar tempat dalam kutipan cerpen di atas adalah...
Rumah
Dapur
Tempat menjahit
Ruang makan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Ulangan Harian-Teks Anekdot
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Soal Latihan Musim di Jepang
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Soal Pengetahuan Umum B.Indo
Quiz
•
12th Grade
20 questions
BAHASA INDONESIA 12 PTS 2021/2022
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Teks Laporan Laporan Percobaan
Quiz
•
9th Grade
20 questions
ANTOLOGI PROSA TRADISIONAL - BAHAGIA SESUDAH DERITA (3 Z)
Quiz
•
12th Grade
10 questions
resensi
Quiz
•
11th Grade
13 questions
Objectief of subjectief?
Quiz
•
7th - 10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for World Languages
17 questions
Afro Latinos: Una Historia Breve Examen
Quiz
•
9th - 12th Grade
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
Subject pronouns in Spanish
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Verbo | Tener
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Spanish Subject Pronouns
Quiz
•
7th - 12th Grade
15 questions
Stem-Changing Verbs Present Tense
Quiz
•
9th Grade
21 questions
subject pronouns in spanish
Lesson
•
11th - 12th Grade