
Ujian Tengah Semester Ilmu Pengetahuan Alam

Quiz
•
Others
•
7th Grade
•
Medium
JAZAUL HUSNA
Used 1+ times
FREE Resource
31 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fisika adalah ilmu yang mempelajari tentang gejala dan fenomena alam serta sifat benda-benda di sekitar kita termasuk tentang perpindahan dan energi. Ilmu fisika memiliki beberapa cabang. Jika Balqis menyelidiki besar aliran listrik dalam televisi, maka cabang ilmu fisika yang dipelajari Balqis adalah…
Mekanika
Kinematika
Elektronika
Optika Geometris
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika melakukan eksperimen di labotatorium, hal yang tidak boleh dilakukan adalah…
Segera membasuh tangan yang terkena bahan kimia dengan air mengalir
Mencicipi bahan yang akan digunakan untuk eksperimen
Berhati-hati saat menggunakan alat yang terbuat dari bahan kaca
Menjauhkan wajah dari zat kimia saat proses pemanasan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang ilmuan menggunakan metode ilmiah untuk melakukan sebuah penelitian. Metode ilmiah adalah cara atau pendekatan yang dipakai dalam penelitian suatu ilmu. Tahapan-tahapan dalam metode ilmiah yang benar secara berurutan adalah….
Observasi - hipotesis - eksperimen - rancang percobaan - data - kesimpulan
Observasi - rancang percobaan - eksperimen-hipotesis-data -kesimpulan
Observasi - rancang percobaan - eksperimen-data-hipotesis-kesimpulan
Observasi - hipotesis-rancang percobaan - eksperimen - data - kesimpulan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang merupakan besaran pokok dengan satuan SI yang benar adalah…
Panjang Km
Massa Kg
Volume m3
Waktu menit
5.
OPEN ENDED QUESTION
3 mins • 1 pt
Pengamatan yang dilakukan selama percobaan dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu secara kualitatif dan secara kuantitat
Evaluate responses using AI:
OFF
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengamatan yang dilakukan selama percobaan dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu secara kualitatif dan secara kuantitatif. Dibawah ini yang merupakan contoh dari pengamatan kuantitatif adalah….
Habibi membutuhkan waktu 10 menit untuk bisa sampai ke sekolah dari rumahnya
Suatu larutan berubah berwarna setelah dipanaskan
Meja siswa setinggi pinggang
Saat memanaskan air muncul gelembung untuk menandakan air sedang mendidih
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Rizki ingin mengukur volume sebuah batu. Rizki memasukkan batu kedalam sebuah gelas ukur seperti gambar dibawah ini. Volume batu tersebut adalah…
40 ml
50 ml
60 ml
100 ml
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
30 questions
ipa

Quiz
•
7th Grade
30 questions
STS II IPA KELAS VII SMPS 11 BEST AGRO

Quiz
•
7th Grade
35 questions
UAS IPS KELAS VII

Quiz
•
7th Grade
28 questions
LATIHAN TO 1 IPAS KELAS 6

Quiz
•
6th Grade - University
35 questions
PENDIDIKAN PANCASILA Sub Sumatif Semester, Kelas 7DE Esperoka

Quiz
•
7th Grade
35 questions
SBK 9 - Sumatif Tengah Semester

Quiz
•
7th Grade
30 questions
LATIHAN ANBK KELAS 5 KAMIS

Quiz
•
5th Grade - University
26 questions
KUIZ MATERI BUKU FIKSI dan NON FIKSI

Quiz
•
6th - 8th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade