PAI dan Budi Pekerti Kelas IV

Quiz
•
Religious Studies
•
4th Grade
•
Medium
Sundalivestock Sundalivestock
Used 1+ times
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
يٰٓاَيُّهَا النَّاسُ اِنَّا خَلَقْنٰكُمْ مِّنْ ذَكَرٍ وَّاُنْثٰى وَجَعَلْنٰكُمْ شُعُوْبًا وَّقَبَاۤىِٕلَ لِتَعَارَفُوْا ۚ
Perhatikan penggalan ayat dalam Quran Surat Al-Hujurat berikut!
Hukum bacaan tajwid pada bagian ayat yang didiwarnai adalah?
Gunnah dan Qalqalah
Mad dan Gunnah
Mad dan Qalqalah
Izhar dan Ikhfa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Potongan ayat yang tepat yang berarti agar kamu saling mengenal adalah?
مِّنْ ذَكَرٍ
وَّاُنْثٰى
شُعُوْبًا
لِتَعَارَفُوْا
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan penggalan QS. Al-Hujurat ayat ke 13 berikut: ۗعِنْدَ اللّٰهِ اَتْقٰىكُمْ terjemahan yang sesuai dengan ayat tersebut adalah?
Wahai manusia! Sungguh kami telah menciptakan kamu
Kemudian kami jadikan kamu berbangsa-bangsa
Sesungguhnya yang paling mulia di antara kamu
Di sisi Allah ialah orang yang paling bertaqwa
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar yang menunjukan contoh keragaman beragama adalah?
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perbedaan dan keragaman suku bangsa, warna kulit, bukan penentu kemuliaan. Tapi yang menentukan nilai seseorang sangat baik dan mulia dihadapan Allah SWT yaitu dengan?
Jenis Kelamin
Kecantikan atau Ketampanan
Ketaqwaan
Jabatan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pesan pokok QS Al Hujurat ayat 13 menjelaskan tentang?
Keragaman manusia, baik jenis kelamin, bangsa maupun suku bangsa supaya saling mengenal dan membantu
Manusia agar mohon perlindungan kepada Allah SWT
Tentang keesaan Allah SWT
Perintah melaksanakan shalat dan berqurban
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Miko adalah anak papua yang tinggal bersama teman-temannya dari berbagai suku. Diantara mereka ingin hidup berdampingan secara damai. Apa yang harus dilakukan mereka agar hidup damai dalam perbedaan?
Saling menghormati dan menghargai
Saling berselisih dalam keragaman
Saling menuai konflik
Saling berselisih dalam perbedaan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
soal agama kelas 6 firasma

Quiz
•
12th Grade
30 questions
Kuis PAI Kelas 12 Berpikir Kritis dan Bersikap Demokratis

Quiz
•
12th Grade
34 questions
UMAA23

Quiz
•
6th Grade
30 questions
Asmaul Husna (Al-Mumit, Al-Hayyu, Al-Qayyum dan Al-Ahad)

Quiz
•
5th Grade
40 questions
TRY OUT 5 AGAMA ISLAM SD KLS 6

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
IMAN KEPADA ALLAH Swt Kelas 7

Quiz
•
7th Grade
30 questions
Bab 2 Meneladan Nama Dan Sifat Allah Untuk Kebaikan Hidup

Quiz
•
7th Grade
30 questions
Ujian Pendidikan Agama Islam Kelas II

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade