Siapa yang pertama kali memperkenalkan istilah "Pengalaman Puncak" (Peak Experience)?
Transpersonal

Quiz
•
Education
•
University
•
Easy
gilang putra
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sigmund Freud
Carl Rogers
Abrham Maslow
Carl Jung
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa fokus utama dari Psikologi Transpersonal?
Pengembangan kesadaran dan spiritualitas
Memahami perilaku abnormal
Penyelesaian konflik internal
Analisis hubungan sosial
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Istilah "transpersonal" berasal dari kata "trans" dan "persona", yang berarti...
Menguasai kepribadian
Melampaui ego atau identitas diri
Mengidentifikasi diri dengan orang lain
Menganalisis perilaku
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut Psikologi Transpersonal, pengalaman mistik dianggap sebagai...
Penyakit mental
Bagian penting dari perkembangan kesadaran
Distorsi ambigu
Ilusi yang tidak relavan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Manakah dari berikut ini yang bukan bagian dari asumsi dasar Psikologi Transpersonal?
Pendalaman kesadaran
Pengabaian terhadap spiritualitas
Proses kebangkitan
Proses pencerahan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Psikologi Transpersonal menggabungkan aspek spiritual dari budaya dan agama dengan.
Metode pendidikan
Aspek Nilai-Nilai Dasar Perjuangan
Teori-teori dan metode psikologi
Prinsip landasan perkaderan budaya
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu ciri khas dari pengalaman puncak adalah..
Kehilangan identitas
Merasa terisolasi dari orang lain
Perasaan menyatu dengan alam semesta
Galau karena merasa lonely
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Quiz Psikologi Pendidikan

Quiz
•
University
15 questions
Overview Materi Psikologi Klinis

Quiz
•
University
10 questions
UTS Psikologi Pendidikan 2023

Quiz
•
University
10 questions
KUIS STRATEGI PEMBELAJARAN EKSPOSITORI BERMUATAN KARAKTER

Quiz
•
University
10 questions
EDUKASI BALEG

Quiz
•
University
10 questions
Psikologi Kepribadian

Quiz
•
University
13 questions
PENGENALAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Quiz
•
University
10 questions
carl Gustav Jung

Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade