X Formatif Langkah-langkah Penelitian Sejarah
Quiz
•
History
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
MAHDALENA MAHDALENA
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan penelitian sejarah?
Penelitian sejarah adalah metode untuk menulis fiksi sejarah.
Penelitian sejarah adalah metode untuk memahami peristiwa masa lalu.
Penelitian sejarah adalah cara untuk memprediksi masa depan.
Penelitian sejarah hanya mencakup peristiwa yang terjadi dalam 10 tahun terakhir.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebutkan langkah pertama dalam penelitian sejarah!
Heuristik
Menentukan topik penelitian.
Kritik
Interpretasi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kemarin telah terjadi kebakaran di sebuah Gedung Bersejarah akibat arus listrik. Pasca kejadian, Faath langsung menemui dan mewawancarai Pak Blosar yang ada di TKP saat kebakaran. Pak Blosar termasuk sumber ....... dalam penelitian sejarah.
Sumber Sekunder
Sumber Primer
Sumber AudioVisual
Sumber Tulisan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang harus dilakukan setelah menentukan topik penelitian?
Tentukan judul dan buat poster.
Heuristik atau mencari sumber
Kritik
Interpretasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dari 5 langkah penelitian sejarah yang telah kamu pelajari, LANGKAH TERAKHIR dalam penelitian sejarah adalah .......
Historiografi / menulis sejarah
Penentuan Topik
Heuristik / Mencari Sumber
Kritik / Verifikasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sumber sejarah MENURUT SIFATNYA ada 2, yaitu ....
Sumber digital dan sumber lisan
Sumber primer dan sumber sekunder
Sumber arkeologi dan sumber ilmiah
Sumber tertulis dan sumber visual
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tahap Kritik atau Verifikasi adalah proses pemeriksaan terhadap keaslian dan kebenaran sumber sejarah. Kritik ada 2 jenis yaitu ....
Primer dan Sekunder
Audio dan Video
Kritik Intern dan Kritik Ekstern
Tradisional dan Kolonial
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Kita kenalan sama Sejarah, Kuy...
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Pretest Sumber Sejarah
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
FORMAT KERTAS SEJARAH SPM
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Penulisan dan Penelitian Sejarah
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Sumber Sejarah
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Pengertian Sejarah
Quiz
•
10th Grade
10 questions
LATIHAN SOAL SEJARAH X
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
PERADABAN LEMBAH SUNGAI INDUS
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for History
16 questions
Students of Civics Unit 2: The Constitution
Quiz
•
7th - 11th Grade
15 questions
Western River Valley Civilizations
Quiz
•
7th - 10th Grade
10 questions
Exploring the 7 Principles of the Constitution
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Students of Civics Unit 6: The Legislative Branch
Quiz
•
7th - 11th Grade
26 questions
AP World Unit 3 Land Based Empires
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Exploring the Geography of Ancient Egypt
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the Legacy of Ancient Egypt
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Ancient Greece
Quiz
•
7th - 10th Grade
