Allah Swt berdiri sendiri. Dia tidak diciptakan oleh yang lain. Dia tidak membutuhkan bantuan siapapun karena memang keberadaan-Nya itu tidak dengan bantuan yang lain. Dia tidak bergantung kepada selain-Nya. Hal ini menunjukkan bahwa Allah Swt memiliki sifat...
Kuis Latihan Pra PTS

Quiz
•
Religious Studies
•
7th Grade
•
Medium
Muhammad Yusuf
Used 2+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mukhalafatuhu lil hawaditsi
Bashiran
Wahdaniyah
Qiyamuhu binafsihi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sifat sifat yang khusus dimiliki oleh Allah SWT dan tak satupun makhluk yang memiliki sifat tersebut adalah pengertian dari....
Sifat Jaiz
Sifat Wajib
Sifat Mustahil
Sifat Muttasil
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh Allah SWT dan merupakan kebalikan dari sifat wajib Allah adalah pengerian dari....
Sifat Wajib
Sifat Mustahil
Sifat Ghoib
Sifat Jaiz
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Allah Maha mengetahui apa saja yang ada dan terjadi didunia ini karena Allah mempunyai sifat...
wujud
muridan
qadiran
aliman
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Allah itu berfirman, bisa bicara atau berkata secara sempurna tanpa bantuan dari apapun. terbukti dengan adanya firmanNya dari kitab-kitab yang diturunkan lewat para nabi
sama'
hayat
baqa'
kalam
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Allah Adalah Dzat yang hidup, Allah tidak akan mati, tiakakan tidur ataupun lenggah, hal tersebut dijelaskan dalam QS. Al Furqan : 58 bahwa Allah mempunyai sifat...
sami'an
bashiran
hayyan
mutakalliman
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Allah SWT tidak mungkin musnah, sebaliknya Allah bersifat kekal selama-lamanya....
baqa'
fana
ajzun
ta'adud
juhlun
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
akidah akhlak

Quiz
•
6th Grade - University
43 questions
Refleksi Sumatif Kelas 4 Semester Ganjil

Quiz
•
4th Grade - University
40 questions
latihan Akidah akhlak kelas 7

Quiz
•
7th Grade
40 questions
PAS AKIDAH AKHLAK KELAS 7

Quiz
•
7th Grade
45 questions
UTS PAI GENAP KELAS 7 SPERO

Quiz
•
7th Grade
40 questions
CCP FINAL KELAS 3 SD YASPORBI

Quiz
•
3rd Grade - University
45 questions
Quiz Assesment PAI S-1 tahun 2024

Quiz
•
7th Grade
40 questions
SAS AKIDAH AKHLAK_7

Quiz
•
7th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade