
Post Test Laporan Keuangan
Quiz
•
Education
•
12th Grade
•
Hard
Firnanda firnandaerza.2021
Used 4+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Apa yang kalian pahami dari laporan keuangan?
A. Sekelompok laporan mengenai berbagai aspek keuangan perusahaan.
B. Sekelompok laporan mengenai data karyawan
C. Kumpulan laporan yang berkaitan dengan visi dan misi perusahaan
D. Tidak ada yang di atas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 10 pts
Karakteristik kualitatif laporan keuangan yang memungkinkan laporan tersebut bisa dibandingkan dengan laporan lainnya adalah
A. Relevan
B. Keandalan
C. Dapat diperbandingkan
D. Dapat dipahami
E. Akurat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Laporan keuangan yang menyajikan pendapatan dan beban perusahaan selama periode tertentu disebut
A. Laporan posisi keuangan
B. Laporan laba rugi
C. Laporan Arus Kas
D. Laporan Perubahan Ekuitas
E. Catatan atas Laporan Keuangan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Laporan perubahan ekuitas memberikan informasi tentang
A. Total aset yang dimiliki perusahaan
B. Total pendapatan dan beban perusahaan
C. Perubahan modal perusahaan
D. Aliran kas masuk dan keluar
E. Kebijakan akuntansi perusahaan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Laporan keuangan yang memperlihatkan keseimbangan antara asset sama dengan liabilitas ditambah ekuitas disebut
A. Laporan laba rugi
B. Laporan arus kas
C. Laporan perubahan ekuitas
D. Laporan posisi keuangan
E. Catatan atas laporan keuangan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Manakah dari laporan berikut yang mencatat pemasukan dan pengeluaran kas selama periode tertentu?
A. Laporan laba rugi
B. Laporan arus kas
C. Laporan posisi keuangan
D. Laporan perubahan ekuitas
E. Catatan atas laporan keuangan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Catatan atas laporan keuangan (CaLK) berfungsi untuk
A. Menyajikan informasi laba dan rugi perusahaan
B. Mencatat arus kas perusahaan
C. Menjelaskan kebijakan akuntansi dan rincian setiap laporan
D. Menghitung jumlah liabilitas
E. Menunjukkan perubahan modal perusahaan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Laporan Keuangan untuk Siswa SMK
Quiz
•
12th Grade
10 questions
OTK Sarpras XII KD 3.10
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Uji Pemahaman Jurnal Umum
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Kuiz pkwu kelompok 5
Quiz
•
12th Grade
5 questions
Quiziz SAK
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Posting jurnal ke Buku Besar
Quiz
•
12th Grade
15 questions
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Akuntansi Biaya
Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade