Melihat karena Cahaya, Mendengar karena Bunyi

Quiz
•
Science
•
5th Grade
•
Hard
Erika Zuliyawati
Used 3+ times
FREE Resource
16 questions
Show all answers
1.
MATCH QUESTION
3 mins • 20 pts
Perhatikan gambar 1-5!
Peristiwa yang ada pada setiap gambar membuktikan sifat-sifat cahaya. Tuliskan sifat cahaya yang ditunjukkan pada setiap gambar!
Cahaya bisa dibiaskan
Cahaya merambat lurus
Cahaya dihalangi membentuk bayangan
Cahaya menembus benda bening
Cahaya bisa dipantulkan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Aku adalah bagian mata yang berada di tengah iris. Aku juga celah tempat masuknya cahaya ke bagian dalam mata. Aku adalah ....
Sklera
Pupil
Retina
Lipatan mata
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Kita harus berkedip karena proses ini bertujuan untuk membasahi mata. Bagian mata yang memiliki peran membasahi mata agar tidak kering yaitu ....
Sklera
Kornea
Pupil
Lipatan mata
4.
FILL IN THE BLANK QUESTION
2 mins • 5 pts
Perhatikan proses mata melihat berikut!
1) Cahaya masuk ke kornea. Pupil membuka sebagai jalan masuk cahaya.
2) Benda memantulkan cahaya ke arah mata kita.
3) Bayangan benda ditangkap retina berbentuk terbalik.
4) Lensa mata memfokuskan cahaya sehingga bayangan jatuh pada retina.
5) Bayangan yang ditangkap dibalikkan kembali oleh otak sehingga kita bisa melihat.
6) Saraf menyampaikan isyarat ke otak. Otak menerjemahkan bayangan yang diterima.
Urutan proses mata melihat yang benar yaitu …
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Pak Anton berusia 51 tahun dan tidak mampu melihat benda dalam jarak dekat secara jelas. Pak Anton mengidap penyakit ....
buta warna
katarak
mata tua
mata silindris
6.
OPEN ENDED QUESTION
2 mins • 5 pts
Mia ingin memiliki mata yang sehat hingga tua nanti. Bagaimana perilaku baik yang harus ia biasakan sejak dini agar harapan tersebut terwujud?
Evaluate responses using AI:
OFF
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Percobaan yang dilakukan oleh Raka dan Rika pada gambar tersebut menunjukkan bahwa....
bunyi merambat tanda medium
bunyi merambat pada zat padat
bunyi merambat pada zat cair
bunyi merambat pada gas
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
IPAS KELAS 5 SEMESTER 1 KURIKULUM MERDEKA

Quiz
•
5th Grade
20 questions
IPAS Kelas 5 BAB 1

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Melihat karena cahaya, Mendengar karena suara

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Melihat karena cahaya, mendengar karena bunyi

Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
Quiz Melihat Karena Cahaya Mendengar Karena Bunyi

Quiz
•
5th Grade
20 questions
SAINS TING 3 RANGSANGAN DAN GERAK BALAS (PART 1)

Quiz
•
1st - 9th Grade
20 questions
ULANGAN IPAS UNIT 1 KELAS 5 SEMESTER 1

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Latihan soal IPAS penglihatan dan pendengaran

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade