Nama Pancasila berasal dari bahasa ....
Sumatif I Pancasila

Quiz
•
Education
•
6th Grade
•
Easy
NI SUYANI
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yunani
Jawa
Indonesia
Sansekerta
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Setiap nilai dalam Pancasila mengandung pandangan hidup bangsa Indonesia sehingga hal tersebut menjelaskan bahwa Pancasila ....
simbol tertinggi negara
mengatur tata kehidupan bangsa Indonesia
memiliki kedudukan yang tinggi
memiliki nilai pada setiap butirnya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila mengandung semboyan Bhinneka Tunggal Ika, yang memiliki makna ....
Indonesia memiliki ragam budaya
kekayaan bahasa di Indonesia sangat tinggi
walaupun memiliki banyak perbedaan, bangsa Indonesia memiliki semangat persatuan dan kesatuan
bangsa indonesia bebas menjalani adat masing-masing daerah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sila ketiga mengandung nilai ....
kemanusiaan
keadilan
ketuhanan
persatuan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Nilai ketuhanan dalam Pancasila mengajarkan tentang .....
pentingnya sikap saling menghargai
pentingnya rasa iman dan taqwa kepada tuhan
memecahkan masalah melalui musyawarah
pentingnya menghormati hak dan melaksanakan kewajiban
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Wujud nilai kemanusiaan yang harus diterapkan oleh bangsa Indonesia adalah ...
mempunyai iman kepada Tuhan
mengedepankan sikap toleran dan persatuan terhadap keberagaman
memberi keputusan adil dalam setiap permasalahan
memiliki sikap empati dan simpati terhadap sesama
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
di sekolah kita belajar untuk mengemukakan pendapat dan bermusyawarah dalam menentukan keputusan.
aktivitas tersebut merupakan bentuk pengamalan nilai .... yang dilakukan di sekolah
ketuhanan
kemanusiaan
kerakyatan
keadilan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Uji Pemahaman Pancasila Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Penerapan Nilai-nilai Pancasila

Quiz
•
6th Grade
10 questions
REMEDIAL PENDIDIKAN PANCASILA

Quiz
•
6th Grade
10 questions
PTS Tema 1 Kelas VI

Quiz
•
6th Grade
11 questions
Soal makna pancasila (SD)

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Pendidikan Pancasila

Quiz
•
6th Grade
11 questions
Quiz PKN Kelas 6: Penerapan Sila-sila Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari

Quiz
•
6th Grade
15 questions
PENDIDIKAN PANCASILA 6 S1 HAL 19 PTS

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade