Saat itu Rasulullah SAW bersama istrinya, Aisyah RA lalu beliau minta izin untuk beribadah. lama sekali sampai menjelang subuh, bahkan menangis bersedu - sedu, karena begitu dalamnya perenungan ayat yang dibaca. adapun ayat yang dibaca adalah...
Ulangan Harian PAI Kelas XI

Quiz
•
Religious Studies
•
11th Grade
•
Medium
Aisyatul Arifah
Used 7+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Q.S. Al-Baqarah/2:190-191
Q.S. Ali 'Imran/3:190-191
Q.S. An-Nisa'/4:150-151
Q.S. Al-Ma'idah/5:109-110
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Cinta dan semangat menuntut ilmu, itu menjadi keharusan. Namun, ada faktor lain yang harus diperhatikan bagi penuntut ilmu. Hal itu adalah...
kapasitas akal yang naik turun sesuai dengan banyak tidaknya ilmu
jumlah dana yang dibutuhkan dengan dana orang tua
keamanan dan kesehatan yang melingkupinya
melakukan seleksi guru dan ilmu yang akan dipelajari
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perhatikan Q.S.Ali Imran/3:190 ini!
اِنَّ فِىۡ خَلۡقِ السَّمٰوٰتِ وَالۡاَرۡضِ وَاخۡتِلَافِ الَّيۡلِ وَالنَّهَارِ لَاٰيٰتٍ لِّاُولِى الۡاَلۡبَابِ
berdasarkan ayat tersebut, kata yang menunjukkan hukum bacaan Mad Thabi'i adalah...
خَلۡقِ
السَّمٰوٰتِ
وَالۡاَرۡضِ
لِّاُولِى
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Berdasarkan hadist nabi SAW., silih bergantinya tahun dan bulan, bukan sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah SWT mengambil ilmu-Nya dengan cara...
timbulnya kemalasan disebagian besar para penuntut IPTEK
Jauhnya umat dari para pakar yang membidangi ilmu tersebut
minimnya kehadiran umat diseputar ulama
mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perhatikan potongan Q.S. Ali 'Imran/3: 191 ini!
رَبَّنَا مَا خَلَقۡتَ هٰذَا بَاطِلًا
Berdasarkan potongan ayat tersebut, yang termasuk isi kandungannya adalah...
penciptaan yang beraneka ragam
keimanan itu membuahkan ketenangan, serta kebahagiaan
berpikir kritis yang menghasilkan kesimpulan tidak ada yang sia-sia
kemerdekaan berpikir kritis, agar menghasilkan wawasan yang utuh
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perhatikan potongan ayat Q.S. Ar-Rahman/55:33 berikut ini!
يٰمَعۡشَرَ الۡجِنِّ وَالۡاِنۡسِ اِنِ اسۡتَطَعۡتُمۡ اَنۡ تَنۡفُذُوۡا
Berdasarkan potongan ayat terebut, yang termasuk isi dan kandungannya adalah...
perintah Allah SWT kepada jin dan manusia untuk melintasi penjuru langit
kebebahasan bagi jin dan manusia untuk bekerja sama untuk hal yang baik
tidak semua jin dan manusia mampu mengendalikan nafsunya
luasnya penjuru langit dan bumi serta diantara keduanya
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Orang-orang yang memiliki akal fikiran yang sehat serta akal budi yang bersih dikenal istilah ulil albab. diantara tanda-tandanya adalah...
peduli aspek pendidikan dalam meningkatkan martabat
pemikirannya mendalam tetapi membawa kesimpulan yang sia-sia
semua kondisi yang menimpanya, menghasilkan banyak sekali manfaat
daya kritisnya utuh, sehingga tidak didapati keinginan yang meresap
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
PH-1 PAI KELAS XI A-F

Quiz
•
11th Grade
20 questions
MALU PERISAI IMAN- TINGKATAN 2

Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
PEKAN ULANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Sumatif Tengah Semester Ganjiil kls XI

Quiz
•
11th Grade - University
15 questions
Kuis Menjaga Lisan dan Menutupi Aib Orang Lain

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Evaluasi Syu'abul Iman kelas XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
UJIAN MODUL 1 PAI SMA

Quiz
•
10th - 12th Grade
16 questions
BUKTI BERIMAN: Memenuhi janji,menysukuri nikmat,memlihara lisan

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade