Prinsip biaya historis menghendaki digunakannya harga perolehan dalam mencatat Aset, liabilitas,ekuitas dan biaya. Artinya, pencatatan informasi akuntansi di dasarkan pada biaya sesungguhnya. Misalnya Nesta ingin membeli tas seharga Rp.165.000,- dan sepatu seharga Rp.200.000,- . Setelah melakukan tawar-menawar diperoleh harga Rp.350.000,- untuk tas dan sepatu. Berdasarkan pernyataan tersebut harga perolehan tas dan sepatu sebesar....

Quiz prinsip dan bidang Akuntansi

Quiz
•
Financial Education
•
12th Grade
•
Medium
Dahliawati Dahliawati
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Rp.150.000,-
Rp.200.000,-
Rp.365.000,-
Rp.165.000,-
Rp.350.000
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Bidang akuntansi yang fokus pada pengukuran kinerja perusahaan, membuat keputusan bisnis, dan merencanakan masa depan adalah...
Akuntansi keuangan
Akuntansi manajemen
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi sektor publik
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Akuntansi yang berhubungan dengan peraturan perpajakan dan penyusunan laporan pajak adalah...
Akuntansi keuangan
Akuntansi manajemen
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi forensik
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Bidang akuntansi yang berfokus pada penyediaan informasi keuangan untuk pengguna eksternal seperti investor, kreditor, dan pemerintah adalah...
Akuntansi manajemen
Akuntansi keuangan
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi lingkungan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Akuntansi yang digunakan untuk mengukur, menganalisis, dan pengendalian biaya produksi adalah...
Akuntansi keuangan
Akuntansi manajemen
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi sektor publik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Akuntansi yang memfokuskan diri pada persoalan akuntansi terkait dengan transaksi internasional yang dilakukan perusahaan-perusahaan multinasional adalah...
Akuntansi Internasional
Akuntansi keuangan
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi lingkungan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Akuntansi yang digunakan untuk menguji kelayakan dan tingkat kepercayaan catatan- catatan yang mendukung laporan keuangan adalah...
Akuntansi manajemen
Akuntansi keuangan
Akuntansi biaya
Akuntansi perpajakan
Akuntansi pemeriksaan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
kuis akuntansi

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Ekonomi menyenangkan

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
KUIS PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Konsep Dasar Akuntansi

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Quiz Akuntansi Pemerintah Daerah Kelas XII AKL 1

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Asesmen Diagnostik Awal

Quiz
•
10th Grade - University
10 questions
BAB 1

Quiz
•
12th Grade
10 questions
12 akl kuis 1

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Financial Education
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
45 questions
Week 3.5 Review: Set 1

Quiz
•
9th - 12th Grade