Dalam suatu kelas terdapat 36 orang siswa. Banyak siswa yang gemar olahraga dua kali banyak siswa yang gemar kesenian, sedangkan banyak siswa gemar olahraga dan kesenian 55 orang. Jika terdapat 88 siswa yang tidak gemar olahraga maupun kesenian, banyak siswa yang hanya gemar olahraga adalah...

HIMPUNAN

Quiz
•
Mathematics
•
7th Grade
•
Hard

Felicia Widyadhana
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
6 orang
11 orang
15 orang
17 orang
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dari 30 siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler Paskibra terdapat 22 siswa membawa peci, 14 siswa membawa lencana burung garuda, dan 4 siswa tidak membawa keduanya. Banyak siswa yang membawa kedua benda tersebut adalah...
4 orang
6 orang
8 orang
10 orang
3.
FILL IN THE BLANK QUESTION
30 sec • 10 pts
Diketahui:
P = {x | 5 < x < 25, x ⋲ bilangan prima}.
Q = {x | 4 < x < 14, x ⋲ bilangan ganjil}.
Maka tentukanlah anggota dari A ∩ B?
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Banyak himpunan bagian dari himpunan Q = {1, 2, 3, 5, 8, 13} adalah …
64
50
60
55
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dalam sebuah kelas terdapat 17 siswa gemar matematika, 15 siswa gemar fisika, 8 siswa gemar keduanya. Banyak siswa dalam kelas adalah...
24
20
30
36
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pada perayaan Hari Kemerdekaan RI, RW 11 Desa Asri mengadakan berbagai perlombaan.
Jumlah peserta lomba tarik tambang sebanyak 12 orang dan peserta panjat pinang 14 orang.
Ada 7 orang yang tidak berpartisipasi pada lomba apapun. Warga RW 11 berjumlah 30 orang.
Pertanyaannya, berapakah jumlah orang yang mengikuti kedua lomba?
5 orang
17 orang
10 orang
3 orang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Kumpulan-kumpulan berikut ini yang merupakan himpunan adalah...
Siswa-siswi SMA Garuda yang berparas cantik.
Siswa-siswi SMA Garuda yang berbadan tinggi.
Siswa-siswi SMA Garuda yang berparas tampan.
Siswa-siswi SMA Garuda yang berkacamata.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
15 questions
ulangan bilangan bulat dan himpunan kls 7 smp

Quiz
•
7th Grade
10 questions
Himpunan

Quiz
•
7th - 9th Grade
15 questions
Ulangan Harian Himpunan

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Himpunan Kelas 7 SEGA

Quiz
•
7th - 9th Grade
10 questions
OPERASI HIMPUNAN

Quiz
•
7th Grade
9 questions
HIMPUNAN

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Evaluasi Akhir Belajar Himpunan Kelas 7

Quiz
•
7th Grade - University
15 questions
Statistika: Penyajian Data

Quiz
•
7th - 9th Grade
Popular Resources on Quizizz
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade