
ilmu pendukung geografi
Quiz
•
Geography
•
Professional Development
•
Medium
Ulfa Hatma
Used 13+ times
FREE Resource
Enhance your content
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
ilmu yang mempelajari tentang sifat-sifat dan bahan yang membentuk bumi, struktur, proses-proses yang terjadi di bumi, dan sejarah perkembangannya adalah...
a. Geomorfologi
b. Geologi
c. Hidrologi
d. Meteorologi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Hidrologi berkaitan dengan ilmu yang mempelajari tentang...
a. Sifat-sifat atmosfer
b. Pergerakan, distribusi, dan kualitas air
c. Bentuk-bentuk lahan
d. Struktur batuan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Meteorologi adalah ilmu yang mempelajari tentang...
a. Cuaca
b. Gempa bumi
c. Tanah dan batuan
d. Tumbuhan dan hewan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Ilmu yang mempelajari tentang tanah sebagai benda yang mendukung kehidupan di permukaan bumi adalah...
a. Geologi
b. Pedologi
c. biosfer
d. Hidrologi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Cabang ilmu penting dalam geografi karena…
a. Karena geografi merupakan ilmu yang sangat luas
b. Karena geografi hanya mempelajari satu aspek saja
c. Karena geografi tidak membutuhkan ilmu lain
d. Karena geografi hanya mempelajari manusia
Similar Resources on Wayground
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade