Tempat Umum dan Ciri-cirinya

Tempat Umum dan Ciri-cirinya

3rd Grade

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Kata ganti nama diri

Kata ganti nama diri

1st - 6th Grade

10 Qs

SAS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 3 2024/2025

SAS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 3 2024/2025

3rd Grade

10 Qs

Siapakah Aku?

Siapakah Aku?

3rd Grade

15 Qs

Kata Ganti Nama Diri (oleh Cikgu Tammy)

Kata Ganti Nama Diri (oleh Cikgu Tammy)

2nd - 4th Grade

10 Qs

CERPEN KELAS XI

CERPEN KELAS XI

1st - 3rd Grade

15 Qs

Charitas Batam 3 Bahasa Indonesia Tema 3.2

Charitas Batam 3 Bahasa Indonesia Tema 3.2

3rd Grade

10 Qs

Kata Ganti Nama Diri

Kata Ganti Nama Diri

1st - 6th Grade

10 Qs

TEBAK TOKOH

TEBAK TOKOH

3rd Grade

10 Qs

Tempat Umum dan Ciri-cirinya

Tempat Umum dan Ciri-cirinya

Assessment

Quiz

World Languages

3rd Grade

Easy

Created by

Rismalia Febriani

Used 1+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Aku adalah tempat belajar. Tempat di mana bisa bertemu dengan guru dan teman-teman. Di sini kita juga bisa belajar membaca, menulis, dan berhitung. Siapakah aku?

rumah sakit

stasiun

pelabuhan

sekolah

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Aku adalah tempat biasa kalian bisa bertemu dengan dokter dan perawat. Ada ruang periksa dan ruang rawat inap juga. Ada juga obat-obatan dan alat kesehatan. Siapakah aku?

stasiun

rumah sakit

bandara

pasar swalayan

3.

OPEN ENDED QUESTION

3 mins • 1 pt

Taman adalah tempat untuk bermain dan bersantai. Sebutkan 3 ciri-ciri dari Taman?

Evaluate responses using AI:

OFF

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Ciri-ciri tempat berikut ini:

  1. - Banyak buku di rak - rak.

  2. - Tempat yang tenang untuk membaca.

  3. - Ada meja dan kursi untuk membaca.

    Di manakah tempat yang memiliki ciri-ciri seperti di atas?

pelabuhan

perpustakaan

bandara

stasiun

5.

OPEN ENDED QUESTION

3 mins • 1 pt

Sebutkan 3 aturan yang di kebun binatang?

Evaluate responses using AI:

OFF

6.

OPEN ENDED QUESTION

3 mins • 1 pt

Sebutkan 3 aturan di kelas yang kalian sepakati bersama?

Evaluate responses using AI:

OFF

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Aku adalah tempat untuk membeli dan menjual barang. Di sini, kita bisa membeli sayur, buah, daging, dan kebutuhan sehari-hari lainnya. Di tempat ini biasanya ramai oleh penjual dan pembeli. Apakah aku?

rumah sakit

pura

taman bermain

pasar

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?