PENDIDIKAN PANCASILA

Quiz
•
Moral Science
•
10th Grade
•
Hard
AGUS KURNIA
Used 9+ times
FREE Resource
21 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila sebagai dasar negara memiliki makna bahwa Pancasila digunakan sebagai…
Dasar etika dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
Sumber hukum dalam pembuatan peraturan perundang-undangan
Lambing identitas bangsa
Alat untuk mencapai keadilan sosial
Pedoman dalam kehidupan bermasyarakat
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila memiliki fungsi ideologi negara yang berarti…
Pancasila hanya digunakan dalam upacara kenegaraan
Pancasila menjadi dasar penilaian baik dan buruk
Pencasila menjadi pedoman bagi perilaku setiap warga negara
Pancasila merupakan Sejarah perjuangan bangsa
Pancasila hanya dipelajari di sekolah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila menjadi pandangan hidup bangsa mengandung arti bahwa….
Pancasila digunakan sebagai alat politik
Pamcasila menjadi pedoman untuk mencapai kesejahteraan pribadi
Pancasila menjadi arah dan tujuan dalam kehidupan berbangsa
Pancasila hanya berfungsi dalam pemerintahan
Pancasila dijadikan sebagai alat propaganda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Nilai-nilai Pancasila dijadikan dasar dalam perumusan Kebijakan Pemerintah karena…
Pancasila adalah warisan nenek moyang
Pancasila mengandung nilai-nilai universal yang relevan dengan kehidupan
Pancasila adalah semboyang negara
Pancasila adalah hasil kesepakan para pendiri bangsa
Pancasila adalah lambing negara
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kedudukan Pancasila sebagai dasar negara tertuang dalam…
Pembukaan UUD 1945
Pasal 33 UUD 1945
Pasal 29 UUD 1945
Pasal 1 UUD 1945
Batang tubuh UUD 1945
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila sebagai ideologi terbuka artinya…
Pancasila hanya digunakan dalam batas negara Indonesia
Pancasila dapat disesuaikan dengan perkembangan zaman
Pancasila tidak dapat diubah
Pancasila hanya berlaku dalam system pemerintahan tertentu
Pancasila diteramkan secara kaku
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Siapa yang pertama kali mengemukakan gagasan Pancasila sebagai dasar negara ?.
Sukarno
Moh.Yamin
Soepomo
Moh.Hatta
Sutan Syahrir
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Tes Sumatif PPKN kelas 8 Bab 2 Pedoman Negaraku

Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
PAT PPKn Kelas X Semester Genap

Quiz
•
10th Grade
25 questions
ASESMEN FORMATIF PPKN KELAS X

Quiz
•
10th Grade - University
16 questions
Keragaman Identitas

Quiz
•
10th Grade
24 questions
bab 2 kelas 9

Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
QUIZ 1 : WAWASAN NUSANTARA

Quiz
•
10th Grade
20 questions
UTS Pendidikan Pancasila 9

Quiz
•
9th - 12th Grade
24 questions
Soal Pendidikan Pancasila Kelas 6

Quiz
•
6th Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Moral Science
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
28 questions
Ser vs estar

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion

Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Cell organelles and functions

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Colonial Grievances Against the King Quiz

Quiz
•
10th Grade
13 questions
BizInnovator Startup - Experience and Overview

Quiz
•
9th - 12th Grade