Pretest Bioteknologi
Quiz
•
Science
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Easy
Gita Cahyani
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content
7 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan bioteknologi...
Penggunaan teknologi untuk menghasilkan energi dari organisme hidup
Penerapan teknologi untuk menghasilkan bahan kimia dalam laboratorium
Penggunaan organisme hidup untuk membuat produk keperluan manusia
Penggunaan teknologi untuk mengendalikan cuaca dan iklim
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh aplikasi bioteknologi dalam pertanian adalah
Pembuatan insulin sintetis
Produksi vaksin
Penggunaan mikroorganisme untuk mengurai limbah organik
Modifikasi genetik tanaman untuk meningkatkan hasil dan ketahanan terhadap hama dan penyakit
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini produk bioteknologi yang dibuat melalui proses bioteknologi...
Gula
Susu
Tempe
Terigu
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada proses pembuatan nata de coco, mikroorganisme sangat cocok digunakan adalah...
Acetobacter xylinum
Aspergillus Oryzae
Saccharomyces cereviceae
Penicillum notatum
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bioteknologi menggunakan prinsip Ilmu pengetahuan dan rekayasa untuk penanganan dan pengolahan bahan. Prinsip dasar dari bioteknologi konvensional adalah ...
manipulasi DNA dan fermentasi
rekayasa genetika dan bantuan mikriorganisme
fermentasi dan rekayasa genetika
fermentasi dan bantuan mikriorganisme
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
2. Salah satu cara pemanfaatan bioteknologi dalam bidang kedokteran adalah menyambungkan ...
DNA bakteri ke dalam pancreas manusia
Kromosom bakteri ke dalam DNA manusia
DNA virus ke dalam DNA bakteri
Gen virus ke dalam gen bakteri
Gen yang memproduksi insulin ke dalam DNA bakteri
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
teknologi yang di gunakan pada bioteknologi konvensional adalah ...
Kultur jaringan
rekayasa genetik
fusi sel
fermentasi
cloning
Similar Resources on Wayground
10 questions
Pre Test Pemisahan Campuran
Quiz
•
10th Grade
7 questions
生物の共通性 vol.7
Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Lapisan Ozon
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Asesmen Diagnostik Kognitif IPA Kelas 7
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
KERUANGAN DAN KONETIVITAS
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Bentuk Energi
Quiz
•
10th Grade
10 questions
PERSIAPAN ASAS
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
sains tingkatan 4 bab 6.1
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Science
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the States of Matter
Interactive video
•
6th - 10th Grade
16 questions
Macromolecules Quiz
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Exploring Biomes and Ecosystems for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Newton's Laws in NFL Action
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Carrying Capacity and Limiting Factors
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Characteristics of Life
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Exploring Thermal Energy and Temperature Concepts
Interactive video
•
6th - 10th Grade