Post-Test Usaha dan Energi Edpuzzle
Quiz
•
Physics
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Easy
Sukma Denata
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang anak menarik sebuah mobil mobilan dengan gaya F = 100 N ke kanan. Tali tersebut membentuk sudut 60° terhadap permukaan tanah. Jika mobil mobilan bergerak sejauh 10 m ke arah kanan, usaha yang dilakukan anak-anak pada mobil-mobilan tersebut adalah….
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah balok P dengan berat 100 N bergerak ke atas bidang miring dengan sudut 30° terhadap sumbu x. Balok tersebut bergerak dengan kelajuan konstan. Jika besar percepatan gravitasi g = 10m/s2 dan gaya gesek diabaikan, tentukan besar usaha yang dilakukan saat balok mencapai puncak bidang miring! (tinggi bidang 7m)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tora bermain ayunan tali, Tora mulai mengayun dari posisi A sampai posisi D. Berdasarkan gambar 2 pernyataan yang benar adalah...
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah benda memiliki massa 4 kg meluncur dari posisi 1 ke posisi 2 di atas lantai seperti gambar 3. Jika percepatan gravitas g = 10 m/s2 , maka besar usaha yang dikerjakan oleh benda adalah .... (posisi 1= 8 m, posisi 2= 5 m)
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang pekerja menarik ember berisi air yang memiliki massa 3 kg menggunakan tali dari ketinggian 2 m sampai ketinggian 5 m. Tentukan usaha yang dilakukan pekerja tersebut (g=10 m/s2).
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah benda memiliki massa 4 kg bergerak vertikal ke atas dari ketinggian 10 m dengan besar kecepatan awal 30 m/s. Tentukan usaha yang bekerja pada benda tersebut saat ketinggian 30 m....( g = 10 m/s2 )
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Buah kelapa yang memiliki massa 2 kg jatuh bebas dari pohonnya dengan ketinggian 20 m di atas permukaan tanah. Apabila besar percepatan gravitasi g = 10 m/s2 . Tentukan energi kinetik buah kelapa pada ketinggian 4 m di atas permukaan tanah....
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
13 questions
ENERGIAS
Quiz
•
10th Grade
18 questions
Ondas electromagnéticas
Quiz
•
10th - 11th Grade
13 questions
GERAK PARABOLA-1
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Hukum Gravitasi Newton dan Hukum Kepler
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Pretest Energi Terbarukan
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Electromagnetic Spectrum
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Cinemática - Velocidade escalar média
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Form 4 CHp 3.2 Pressure In Liquids
Quiz
•
KG - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Physics
10 questions
Types of Chemical Reactions
Quiz
•
10th Grade
14 questions
Bill Nye Waves
Interactive video
•
9th - 12th Grade
14 questions
Work, Energy and Power
Lesson
•
10th - 12th Grade
10 questions
Exploring the Phenomenon of Static Electricity
Interactive video
•
9th - 12th Grade
10 questions
Newton's Third Law
Quiz
•
7th - 11th Grade
22 questions
Series and Parallel Circuits
Quiz
•
9th - 12th Grade
