Seleksi Perangkat Desa Bojong Haleuang Tahun 2024
Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Medium
Asep Mauludin
Used 10+ times
FREE Resource
Enhance your content
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Sekretaris Desa memiliki peran sentral dalam pemerintahan desa. Berikut ini bukan termasuk tugas utama Sekretaris Desa.
Mengelola administrasi desa dan arsip desa.
Menyusun dan melaksanakan kebijakan desa.
Memimpin rapat desa
Melakukan pendataan dan pemutakhiran data penduduk desa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Kepala Seksi Pemerintahan bertanggung jawab untuk ...
Mengelola keuangan desa
Menyelenggarakan urusan pembangunan desa
Melakukan pendataan dan pemutakhiran data penduduk desa
Mengurus urusan kependudukan dan pencatatan sipil desa
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Kepala Seksi Pelayanan Umum bertanggung jawab untuk ...
Mengelola keuangan desa.
Menyelenggarakan urusan pembangunan desa
Meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa
Menyediakan pelayanan publik yang berkualitas bagi masyarakat desa
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
4. Berikut ini yang bukan merupakan kewajiban staf desa berdasarkan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa adalah ...
Membantu kepala desa dalam melaksanakan tugasnya
Melaksanakan tugas dan wewenang desa sesuai dengan peraturan desa
Menjaga keamanan dan ketertiban desa
Mempromosikan desa ke luar daerah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Dalam melaksanakan tugasnya, staf desa berkewajiban untuk
Semua jawaban benar
kerja sama dengan kepala desa dan perangkat desa lainnya
Melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab
Menjaga kerahasiaan informasi desa
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Suatu hari, seorang warga desa datang ke kantor desa untuk mengurus surat keterangan usaha. Staf desa yang bertugas menangani hal tersebut sedang tidak ada di tempat. Tindakan yang tepat dilakukan oleh staf desa lainnya adalah ...
Menginformasikan kepada warga desa bahwa staf desa yang bertugas sedang tidak ada dan meminta warga desa untuk datang kembali di lain waktu
Meminta warga desa untuk menunggu staf desa yang bertugas kembali
Mengurus surat keterangan usaha tersebut tanpa sepengetahuan staf desa yang bertugas
Menyarankan warga desa untuk mengurus surat keterangan usaha di kecamatan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Staf desa memiliki peran penting dalam membantu kepala desa dalam mewujudkan pemerintahan desa yang baik. Berikut ini yang bukan merupakan contoh peran staf desa dalam mewujudkan pemerintahan desa yang baik adalah ..
Membantu kepala desa dalam menyusun perencanaan
Membantu kepala desa dalam melaksanakan program dan kegiatan desa
Membantu kepala desa dalam melakukan tindakan korupsi
Membantu kepala desa dalam menyelesaikan masalah-masalah yang dihadapi oleh masyarakat desa
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
45 questions
UJIAN KELAS ALIYAH
Quiz
•
Professional Development
50 questions
Test Pengetahuan Seleksi Kepengurusan OSIS
Quiz
•
Professional Development
50 questions
EVALUASI AKADEMIK MOOC
Quiz
•
Professional Development
50 questions
PPG DALJAB Tahun 2024 Kelas Guru Sekolah Dasar
Quiz
•
Professional Development
50 questions
CHALLENGE LAST DAY SPN42
Quiz
•
Professional Development
50 questions
LATIHAN UNBK 1
Quiz
•
Professional Development
50 questions
POST TEST PENANGANAN PELANGGARAN
Quiz
•
Professional Development
45 questions
SOAL LATIHAN TES PEDAGOGIK UMUM ( PPPK )
Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade