Perhatikan puisi berikut!
Dengan peluit di mulutmu
Serta panduan dari kedua tanganmu
Luruskan semua yang mengganggu
Untuk patuhi setiap rambu-rambu
Puisi di atas ditujukan untuk ….
LATIHAN SOAL SAS 2 BAHASA INDONESIA KELAS 4A
Quiz
•
Education
•
4th Grade
•
Medium
Ragil Suprono
Used 1+ times
FREE Resource
45 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan puisi berikut!
Dengan peluit di mulutmu
Serta panduan dari kedua tanganmu
Luruskan semua yang mengganggu
Untuk patuhi setiap rambu-rambu
Puisi di atas ditujukan untuk ….
dokter
dokter hewan
penulis
polisi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah puisi berikut untuk menjawab soal nomor 2 dan 3!
Aku ingin menjadi seorang tentara
Yang berjuang demi bangsa dan Negara
Mengabdi dengan ikhlas
Demi keamanan Negara Indonesia
Cita-cita anak dalam puisi di atas adalah ….
guru
tentara
polisi
dokter
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cara tentara mengabdi adalah dengan ….
pamrih
sedih
ikhlas
rajin
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada saat mendeklamasikan puisi, pahamilah … yang ingin disampaikan.
sajak dan rima
kata-kata kias
isi dan pesan
judul puisi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mengekspresikan puisi berarti mengungkapkan (gagasan, maksud, dan perasaan) dengan gerak anggota badan, air muka, kata-kata, dan sebagainya.
Gerak kecil-kecil dari tangan atau wajah sesuai dengan isi puisi disebut….
ekspresi
gestur
mimik
kinesik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pokok pikiran ada disetiap paragraf. Pokok pikiran merupakan inti paragraf. Pokok pikiran paragraf terdapat dalam kalimat utama. Kalimat utama dapat terletak di awal, akhir, awal dan akhir, atau seluruh paragraf. Setiap paragraf biasanya memuat satu gagasan pokok atau pokok pikiran.
Setiap paragraf biasanya memuat … gagasan pokok.
satu
dua
tiga
empat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kalimat yang didalamnya terdapat pokok pikiran disebut dengan kalimat ….
penjelas
berita
utama
perintah
40 questions
Latihan Soal SAS Ganjil Pendidikan Pancasila_2024-2025
Quiz
•
4th Grade
40 questions
tema 7 (4)
Quiz
•
4th Grade
50 questions
PSAT TEMA 7 TA 2023/2024
Quiz
•
1st - 5th Grade
50 questions
PAT BAHASA INDONESIA KELAS 5
Quiz
•
1st - 5th Grade
50 questions
Sumatif Smstr Genap SeniBudaya Kls9 2025
Quiz
•
3rd Grade - University
40 questions
Evaluasi 4H
Quiz
•
4th Grade
40 questions
persiapan PAS SMS 2
Quiz
•
4th Grade
40 questions
SAS SENI RUPA
Quiz
•
4th Grade
15 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz
Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set
Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz
Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities
Quiz
•
10th - 12th Grade