Quizizz

Quizizz

10th Grade

5 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Quiz Dasar MPLB part 2

Quiz Dasar MPLB part 2

10th Grade

10 Qs

POST-TEST RISK MANAGEMENT SHARING SESSION I

POST-TEST RISK MANAGEMENT SHARING SESSION I

KG - Professional Development

10 Qs

PTS MATEMATIKA

PTS MATEMATIKA

1st - 10th Grade

10 Qs

tebak tebakan

tebak tebakan

1st - 11th Grade

10 Qs

Pendidikan Jasmani Tahun 3 - Tubuhku Sihat

Pendidikan Jasmani Tahun 3 - Tubuhku Sihat

1st - 12th Grade

10 Qs

SOD - SLT 2021/2022

SOD - SLT 2021/2022

7th - 12th Grade

10 Qs

Penataan Pertanahan

Penataan Pertanahan

1st - 12th Grade

10 Qs

POSISI TITIK & GARIS TUBUH, PERSIAPAN MENGUKUR

POSISI TITIK & GARIS TUBUH, PERSIAPAN MENGUKUR

10th Grade

10 Qs

Quizizz

Quizizz

Assessment

Quiz

Other

10th Grade

Hard

Created by

Alfino Andrean

FREE Resource

AI

Enhance your content

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

5 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah kutipan teks laporan observasi berikut!


Bahan yang digunakan adalah 100 g daun kemangi dan 200 ml air panas. Caranya hancurkan daun kemangi, campurkan dengan air panas. Dalam air panas, aduk-aduk kemangi sehingga sarinya keluar. Lalu dinginkan. Aspek yang dilaporkan pada paragraf di atas adalah...

Berupa deskripsi bahan dan cara pembuatan.

Berupa deskripsi daun kemangi dan air panas

Berupa deskripsi bahan dan daun kemangi

Berupa deskripsi bahan pembuatan

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah cuplikan teks hasil observasi berikut!

(1) Setelah dingin, kembali peras-peras daun kemangi. (2) Saring dan simpan air sari kemangi di dalam botol. (3) Agar lebih awet, simpan dalam kulkas. (4) Gunakan dengan bantuan kapas dan oleskan ke seluruh wajah sebelum tidur. (5) Biarkan hingga keesokan paginya.

Kalimat simpleks yang terdapat pada paragraf di atas adalah...

1 dan 2

3, 4, dan 5

1, 3, dan 5

Salah semua

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan teks berikut!


Benca alam adalah suatu peristiwa alam yang mengakibatkan dampak besar bagi populasi manusia. Bencana alam dapat terjadi dinana pun dan kapan pun, tak terkecuali di Indonesia. Indonesia merupakan negara kepulauan yang rawan bencana alam. Itulah sebabnya Indonesia banyak mengalami bencana alam terutama gempa bumi, gunung meletus, banjir, dan tanah longsor.


Dari teks tersebut yang termasuk dalam definisi umum laporan adalah....

Bencana alam dapat terjadi di manapun dan kapan pun, tak terkecuali di Indonesia.

Indonesia merupakan negara kepulauan yang rawan bencana alam

Bencana alam di Indonesia, seperti gempa bumi, gunung meletus, banjir, dan tanah longsor.

Bencana alam adalah suatu peristiwa alam yang mengakibatkan dampak besar bagi populasi manusia.

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan teks berikut!


Lingkungan RT 03 kurang bersih, karena kurangnya kesadaran masyrakatnya untuk menjaga kebersihan dan kurangnya keberadaaan fasilitas kebersihan, seperti tong sampah. Menjaga kebersihan lingkungan merupakan tanggung jawab seluruh masysrakat RT 03. Kerja sama antara pengurus RT dan masyarakat akan lebih meningkatkan upaya kebersihan lingkungan tersebut. Pengurus RT berperan dalam penyediaan fasiitas kebersihan bersinergi dengan kesadaran masyarakat dalam menjaga keberishan lingkungan.


Dari teks tersebut yang termasuk dalam definisi umum hasil analisis laporan adalah....

Lingkungan RT 03 kurang bersih

Kerja sama antara pengurus RT dan masyarakat akan lebih meningkatkan upaya kebersihan lingkungan tersebut.

Pengurus RT berperan dalam penyediaan fasilitas kebersihan bersinergi dengan kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan.

Kurangnya kesadaran masyarakatnya untuk menjaga kebersihan

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Teks laporan hasil observasi harus disajikan dengan menggunakan bahasa yang jelas, mudah dipahami, dan tidak berbelit-belit. Hal ini dilakukan untuk menghindari....

keterlibatan tokoh masyarakat

salah menguraikan pendapat/opini

kesalahpahaman pembaca

kesalahan penulisan