US PPKn
Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Medium
Mohamad Zatnika
Used 4+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. Sebagai negara kesatuan, ciri khas Indonesia yang tidak miliki oleh negara lain adalah ....
adanya tujuan pembangunan nasional
mempunyai pedoman Pancasila
kedaulatan berada di tangan rakyat
terdapat banyak lembaga pemerintahan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada masa perjuangan, kemerdekaan merupakan cita-cita seluruh rakyat. Oleh karenanya, terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia memiliki makna ....
semakin hilangnya perbedaan antar wilayah di Indonesia
awal mula menentukan presiden dan wakil presiden
puncak perjuangan dalam upaya mencapai kemerdekaan
berlakunya Jakarta sebagai ibu kota negara
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Banyak hal bisa dilakukan untuk membuktikan rasa cinta kita terhadap tanah air. Berikut ini perilaku yang menunjukkan bentuk cinta tanah air adalah ....
Andi meraih juara Olimpiade Matematika Internasional
Ayah bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan keluarga
Paman melaksanakan ronda malam sesuai jadwal
Ahmad rajin melaksanakan sholat berjamaah di masjid
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia selalu berperan aktif dalam menyelesaikan konflik yang terjadi antar negara. Hal ini sejalan dengan tujuan negara yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945 yaitu ....
melindungi segenap Bangsa Indonesia
mencerdaskan kehidupan bangsa
memajukan kesejahteraan umum
melaksaanakan ketertiban dunia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bentuk partisipasi langsung masyarakat dalam penyelenggaraan negara sangat mungkin bisa dilakukan melalui kegiatan ....
menjadi pejabat negara yang bisa mengambil kebijakan
aktif dalam berbagai kegiatan sosial kemasyarakatan
menggunakan hak pilih dengan pertimbangan yang matang
masuk dalam anggota partai politik peserta pemilu
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lagu dari Sabang sampai Merauke menggambarkan betapa luasnya wilayahnya Negara Kesatuan Republik Indonesia. Kota Sabang yang merupakan wilayah paling barat di Indonesia terletak di Provinsi ....
Nanggroe Aceh Darussalam
Sumatera Barat
Sumatera Utara
Bangka Belitung
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini adalah contoh gangguan dari dalam negeri yang dapat mengancam keutuhan NKRI adalah ....
pelanggaran wilayah oleh negara tetangga
banyaknya suku bangsa di Indonesia
aksi mata-mata dari negara lain
adanya wilayah yang ingin memisahkan diri
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Wawasan kebangsaan dan bela negara (pre test)
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Kelas 6 Tema 1 Subtema 1 PPKn
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Quiz Pendidikan Pancasila
Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
Soal UTS PPKn Kelas VII semester I
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Ulangan Harian Kelas VI {PPKn}
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Tes Akademik DKR Jombang
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
PPKn KELAS 6 KD 3.3 T4
Quiz
•
6th Grade
20 questions
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
4 questions
End-of-month reflection
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Empathy vs. Sympathy
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade