Latihan 1 AIJ kelas XI Routing DInamis dan statis

Latihan 1 AIJ kelas XI Routing DInamis dan statis

11th Grade

19 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Quiz Routing Dasar

Quiz Routing Dasar

11th Grade

15 Qs

NETSCHOOL DAY 2

NETSCHOOL DAY 2

1st Grade - University

15 Qs

Administrasi Sistem Jaringan (SEM 2)

Administrasi Sistem Jaringan (SEM 2)

11th Grade

25 Qs

tjkt_10_asesmen

tjkt_10_asesmen

11th Grade

20 Qs

Refleksi - Website

Refleksi - Website

11th Grade

20 Qs

Faktor Produksi

Faktor Produksi

9th - 12th Grade

15 Qs

Uji Pengetahuan Jaringan Komputer

Uji Pengetahuan Jaringan Komputer

11th Grade

15 Qs

UAS Jarkom F

UAS Jarkom F

KG - University

25 Qs

Latihan 1 AIJ kelas XI Routing DInamis dan statis

Latihan 1 AIJ kelas XI Routing DInamis dan statis

Assessment

Passage

Other

11th Grade

Medium

Created by

Fadli Barokah

Used 3+ times

FREE Resource

19 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Hardware yang berfungsi untuk menghubungkan dua network atau lebih yang berbeda network ID, merupakan pengertian dari

modem
firewall
hub
switch
router

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Berikut adalah prinsip kerja dari router . . .

Router tidak memperhitungkan kondisi jaringan saat itu
Router hanya mengarahkan paket data ke satu jaringan saja
Router tidak memperhatikan alamat tujuan paket data
Router mengarahkan paket data antara jaringan yang berbeda berdasarkan alamat tujuan dan kondisi jaringan saat itu.
Router tidak dapat menghubungkan jaringan yang berbeda

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

apa yang dimaksud dengan subnet . . .

Subnet adalah jaringan yang hanya terdiri dari satu komputer
Subnet adalah jaringan yang tidak dapat diakses dari luar
Subnet adalah jaringan yang tidak memerlukan alamat IP
Subnet adalah jaringan yang tidak dapat berkomunikasi dengan jaringan lain
Subnet adalah jaringan yang dibagi menjadi beberapa bagian yang lebih kecil.

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Routing adalah . . .

teknik penyimpanan data
metode enkripsi data
algoritma kompresi file
proses pengalihan paket data
proses pengiriman email

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Prosess Routing terjjadi pada layer . . . OSI

Data Link
Physical
Transport
Network

Semua jawaban Benar

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Dibawah ini yang bukan pengelompokan Routing, adalah . . .

Forwarding Routing
Default Routing
Static Routing
Dynamic Routing
Adaptive Routing

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Mekanisme routing yang tergantung dengan routing table dengan konfigurasi manual, merupakan pengrtian dari . . .

Adaptive Routing
Dynamic Routing
Hybrid Routing
Static Routing
Automatic Routing

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?