Asesmen Diagnostik Materi Energi
Quiz
•
Education
•
10th Grade
•
Medium
Betty Mizarwan
Used 1+ times
FREE Resource
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Segala sesuatu yang tergolong tarikan atau dorongan disebut dengan …
Gaya
Gerak
Energi
Usaha
Daya
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hukum yang berkaitan dengan gaya adalah …
Pascal
Newton
Archimedes
Coulomb
Lorentz
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika kita akan melakukan kegiatan seperti belajar kita membutuhkan kekuatan untuk melaksanakannya dengan baik. Oleh karena itu kita dianjurkan sarapan sebelum ke sekolah. Kekuatan yang kita kenal dalam kehidupan sehari-hari dalam fisika dikenal dengan istilah …
Kerja
Gaya
Energi
Perpindahan
Gerakan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Untuk melakukan gaya baik itu berupa dorongan ataupun tarikan kita memerlukan energi yang kita peroleh dari sumber energi. Sumber-sumber energi dapat dikelompokkan menjadi 2 yaitu …
Sumber energi primer dan sekunder
Sumber energi kuno dan modern
Sumber energi yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui
Sumber energi baru dan lama
Sumber energi yang berkembang dan belum berkembang
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Diantara kelompok energi dibawah ini yang tergolong energi yang dapat diperbarui adalah …
Air, batu bara, minyak bumi
Batu bara, minyak bumi, gas bumi
Minyak bumi, gas bumi, panas bumi
Panas bumi, angin, batu bara
Angin, air, panas bumi
Similar Resources on Wayground
10 questions
Terampil Literasi
Quiz
•
6th Grade - University
10 questions
X MM - Ulangan Harian 1 (Teks Laporan Hasil Observasi)
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Quiz Energi
Quiz
•
9th Grade - University
10 questions
SMANTURA "ENERGI 10"
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
SOAL TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Quiz sumber daya alam kelas 4
Quiz
•
10th Grade
10 questions
QUIZIZ KM 9 SMKN 2 BLORA
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
IPAS kelas 5
Quiz
•
9th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade