Kuis Perkuliahan ke-4

Quiz
•
Other
•
University
•
Hard
boby purwanto
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Apakah aplikasi yang dibangun oleh Ditjen Perbendaharaan untuk menatausahakan dan mengoperasikan rekening milik Kementerian Negara/Lembaga?
SPAN
SAKTI
SPRINT
MPN
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Manakah rekening yang dapat dipakai oleh Kuasa BUN Pusat untuk membayarkan gaji ke-13 PNS yang bekerja pada Kementerian Pertahanan?
Rekening Pengeluaran Kuasa BUN Pusat SPAN
Rekening Pengeluaran Kuasa BUN Pusat Gaji
Rekening Retur Pengeluaran Kuasa BUN Pusat Gaji
Rekening Retur Pengeluaran Kuasa BUN Pusat SPAN
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Pilihlah rekening yang dipergunakan oleh Kuasa BUN pusat untuk menempatkan dananya untuk diinvestasikan pada instrumen overnight pada Bank Indonesia!
Rekening Kas Umum Negara
Rekening Penempatan
Rekening Kelolaan TDR
Rekening Khusus
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berdasarkan ketentuan yang berlaku, siapakah yang berwenang mengeluarkan ijin pembukaan untuk rekening pengeluaran satuan kerja?
Kepala KPPN melalui aplikasi
Kepala KPPN melalui surat
KPA Eselon I K/L terkait
Menteri pimpinan lembaga terkait
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Jenis Rekening apakah yang dipergunakan untuk bendahara pengeluaran untuk menyimpan LS Bendahara yang bersumber dari SP2D pembayaran honorarium?
Rekening Giro
Rekening Deposito
Rekening Tabungan
Rekening Virtual Account
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Di negara manakah konsep TSA dengan pooling cash setiap akhir hari diberlakukan untuk seluruh satuan kerja pemerintah pada level pemerintah pusat, pemerintah daerah, pemerintah kota, dan lembaga semi pemerintah?
Australia
Indonesia
Amerika Serikat
Perancis
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Valuta asing manakah yang tidak mempunyai rekening RKUN untuk menyimpan saldo kas di Bank Indonesia?
Poundsterling
US Dollar
Euro
Japanese Yen
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
13 questions
Quiz Kebijakan Fiskal

Quiz
•
University
15 questions
Sistem Informasi Akuntansi

Quiz
•
University
10 questions
Makro 1

Quiz
•
University
13 questions
AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 1.3

Quiz
•
University
10 questions
Hairstyles

Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Konstitusi

Quiz
•
University
10 questions
KONSEP KEBIDANAN

Quiz
•
University
10 questions
Hubungan Struktural dan Fungsional

Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade