Mari Berlatih

Mari Berlatih

8th Grade

15 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Kuiz Bestari NILAM SKG 2025

Kuiz Bestari NILAM SKG 2025

6th - 8th Grade

11 Qs

Asas Matematik Tingkatan 1

Asas Matematik Tingkatan 1

8th Grade

15 Qs

Kelas 2 Tema 3 Sub Tema 3 Pembelajaran 4

Kelas 2 Tema 3 Sub Tema 3 Pembelajaran 4

8th Grade

10 Qs

Quiz Literasi (Page 41-52

Quiz Literasi (Page 41-52

6th - 8th Grade

15 Qs

Tema 2 Subtema 4 kelas 2

Tema 2 Subtema 4 kelas 2

7th - 9th Grade

15 Qs

Kata Majmuk Bahasa Melayu

Kata Majmuk Bahasa Melayu

1st Grade - Professional Development

10 Qs

Are you K Pop Lover? (Exo-L, Army, Blink)

Are you K Pop Lover? (Exo-L, Army, Blink)

1st - 10th Grade

18 Qs

ANALISIS AYAT

ANALISIS AYAT

7th Grade - Professional Development

10 Qs

Mari Berlatih

Mari Berlatih

Assessment

Quiz

Fun

8th Grade

Medium

Created by

Priska Widyastri

Used 5+ times

FREE Resource

15 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Di sebuah padang rumput ada tiga ekor biri-biri bersaudara. Karena musim kemarau, padang rumput mulai mengering. Ketiga biri-biri itu bingung dan mulai merasa khawatir. Badannya mulai menjadi kurus karena kurang makan. Akhirnya, mereka berunding untuk pindah ke tempat lain. Si sulung mengusulkan agar mereka pindah ke padang rumput lain, tetapi mereka harus menyeberangi sungai yang ada titian di atasnya.

1.      Cuplikan tersebut lebih banyak mengenalkan unsur...

tema

latar

penokohan

amanat

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Dahulu ada seorang putra raja bernama si Lundu Nipahu. Ia seharusnya hidup berbahagia sebagai seorang pangeran bersama keluarga di istana. Namun, bencana datang melanda. Pamannya melakukan kudeta dengan membunuh Raja. Ayah si Lundu terbunuh. Si Lundu juga dikejar-kejar Pamannya untuk dibunuh. Pemuda ini mewarisi cincin kerajaan pewaris takhta. Oleh karena itu, pemuda ini melarikan diri ke hutan.

2. Pesan tersirat dalam teks tersebut dapat diceritakan kembali sebagai berikut...

  1. Tidak boleh saling membunuh

  1. Tidak boleh merebut hak orang lain

  1. Harus lari kencang bila akan dibunuh

  1. Tidak boleh mengadakan kudeta

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pesan Baginda kepada anaknya, “Hai anakku! Hati-hati engkau, jangan tergoda oleh harta sebab engkau akan menyesal kalau ajal telah datang. Kejujuran lebih berharga dan mulia dari segalanya.”

3. Amanat dari cuplikan teks di atas adalah...

  1. Pesan anak pada Baginda

  1. Harta yang harus dijaga

  1. Kejujuran lebih mulia dan berharga

  1. Pesan Baginda Raja pada anaknya

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Malin Kundang sejak kecil telah ditinggalkan ayahnya. Dengan kasih sayang ia diasuh oleh ibunya. Setelah besar, atas izin dan doa restu ibunya ia pergi merantau.

4. Sudut pandang kutipan teks itu termasuk ke dalam jenis...

  1. Orang ketiga pelaku utama 

  1. Orang ketiga serba tahu

  1. Orang pertama pelaku utama

  1. Orang pertama pelaku sampingan

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

5. Apabila mengulas sebuah buku, aspek-aspek yang perlu kita sampaikan adalah...

Ukuran buku, nilai buku, harga buku

Keunggulan buku, jenis buku, pengarang buku

Isi buku, ilustrasi buku, manfaat buku

Gambaran umum isi buku, analisis per bagian, dan keunggulan/kelemahan buku

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Marianne Katopo juga pernah menulis cerita-cerita dongeng dalam bahasa Belanda, waktu ia masih kecil. Tahun 60-an dia mulai menulis cerpen-cerpen untuk surat kabar dan majalah. Pada tahun 1975 novelnya yang berjudul Raumanen mendapat hadiah harapan pada sayembara penulisan novel.

6. Teks di atas mengulas tentang...

Tentang kepengarangan si pengarang

Riwayat hidup pengarang

Buku-buku terkenal yang ditulisnya

Keunggulan cerita

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

7. Kalimat berikut yang mengandung makna konotasi adalah ...

Rumah Ijat ludes terbakar oleh si jago merah

Andi membeli ayam jago berbulu merah

Ayah mempunyai dua ekor ayam jago merah

Ibu memasak ayam jago merah milik Ayah

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?