KUIS KETERAMPILAN MEMBUAT BANDO DARI MANIK MANIK
Quiz
•
Life Skills
•
8th Grade
•
Hard
Agung Utomo
Used 3+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Berikut yang merupakan pengertian meronce adalah ....
seni merangkai suatu objek benda dengan membuatnya menjadi satu kesatuan yang menarik dengan adanya bantuan dari tali maupun kawat
Seni menggores atau memahat huruf-huruf dan gambar pada kayu atau logam sehingga menghasilkan bentuk timbul dan cekung atau datar sesuai dengan gambar rencana.
menempelkan berbagai macam unsur ke dalam satu frame, sehingga menghasilkan karya seni baru.
seni rupa dua atau tiga dimensi yang menggunakan material atau bahan dari kepingan-kepingan yang sengaja dibuat dengan cara dipotong-potong atau sudah berbentuk potongan kemudian disusun dengan ditempelkan pada bidang datar dengan cara di lem.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Berikut adalah bahan-bahan yang digunakan dalam pembuatan bando dari manik-manik adalah ....
kawat, manik-manik, dan kertas
manik-manik, penggaris, dan lem
lem, kawat, dan manik-manik
benang, manik-manik, dan lem
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Alat yang digunakan untuk membuat manik-manik adalah ....
gunting
kater
jarum
lem tembak
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Jenis manik-manik yang digunakan untuk membuat bando adalah ....
manik -manik bulat
manik -manik tetes
manik -manik bunga
semua benar
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Fungsi dari bando adalah ....
sebagai aksesoris yang dipakai di kepala
untuk menata rambut bagian depan
dipakai oleh anak perempuan
semua benar
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Langkah pertama yang harus dilakukan dalam membuat bando dari manik-manik adalah ....
Memberi lem pada salah satu ujung kawat bando
Menyiapkan alat dan bahan
Memasukkan manik-manik satu persatu
Memasukkan ke dalam plastik kemasan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Jenis manik-manik yang letaknya di paling ujung kawat bando adalah ....
manik-manik tetes
manik-manik besar
manik-manik bunga
manik-manik bulat
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade