Quiz Ramadhan "Keutamaan bulan Ramadhan"
Quiz
•
Religious Studies
•
1st - 5th Grade
•
Easy
Abu Dzar
Used 2+ times
FREE Resource
Enhance your content
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa hukumnya puasa di Bulan Ramadhan?
Fardhu ain
Fardhu kifayah
Sunnah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keutamaan lainnya dari bulan Ramadhan adalah dibelenggunya setan. Salah satu hadist berbunyi "Apabila Ramadan tiba, pintu surga dibuka, pintu neraka ditutup, dan setan pun dibelenggu, (HR. Bukhari dan Muslim)".
Berdasarkan hadist tersebut, makna yang dapat kita simpulkan adalah ....
terbukanya pintu surga dan tertutupnya pintu neraka
ditutupnya pintu neraka dan setan-setan dibelenggu
terbukanya pintu surga dan tertutupnya pintu Jahanam dan terbelenggunya setan-setan sebagai tanda masuknya bulan Ramadan dan mulianya bulan tersebut.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut salah satu perang yang terjadi pada saat Bulan Ramadhan, yaitu ....
Perang Uhud
Perang Thaif
Perang Badar
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hikmah yang dapat di ambil dari Perang Badar, kecuali ....
Kekuatan Doa Mengubah yang Tak Mungkin Menjadi Mungkin
Tawakal
Membalas perbuatan kaum Quraisy terhadap kaum muslim
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sholat yang dilaksanakan setelah isya dan hanya ada di bulan Ramadhan disebut ....
Sholat tarawih
Sholat qolbiyah
Sholat tahajud
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Malam yang lebih baik dari seribu bulan atau sama dengan 83 tahun 4 bulan, yaitu ....
Malam jum'at
Malam lailatul qodar
Malam nisfu syaban
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lailatul qadar biasanya terjadi pada .... di bulan Ramadan
10 hari terakhir
10 hari di awal
10 hari di pertengahan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Kuis Agama Hindu Kelas 3
Quiz
•
3rd Grade
14 questions
FUN MUHARRAM SDIT IMK - 1443 H
Quiz
•
4th - 6th Grade
10 questions
Bersih Itu Sehat
Quiz
•
1st Grade
15 questions
IBADAH TAHUN 6
Quiz
•
4th - 5th Grade
10 questions
Akidah Akhlak kelas 5
Quiz
•
5th Grade
20 questions
3: Quiz Isra' Mi'raj
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Keteladanan Nabi Daud dan Nabi Sulaiman as
Quiz
•
5th Grade
20 questions
PTS kelas 4 A
Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade