
OSN IPA SMP 2023 Tingkat Kabupaten/Kota
Quiz
•
Science
•
9th Grade
•
Hard
Ratri Wulandari
Used 12+ times
FREE Resource
28 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan jumlah autosom berikut.
Pada manusia jumlah autosom yang benar adalah...
44 buah
46 buah
22 pasang
23 pasang
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kromosom seks adalah sepasang kromosom yang selalu menentukan jenis kelamin
SEBAB
Kromosom seks dibedakan atas dua macam yaitu kromosom X dan kromosom Y
Pernyataan benar, alasan benar dan ada hubungan sebab akibat
Pernyataan benar, alasan benar dan tidak ada hubungan sebab akibat
Salah satu pernyataan atau alasan benar
Pernyataan dan alasan salah
3.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 1 pt
Molekul penyusun DNA adalah molekul ...
gula berupa deoksiribosa
pospat berupa PO4
basa purin terdiri dari guanin dan adenin
basa pirimidin terdiri dari urasil dan sitosin
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kromosom dengan sentromer yang terletak di median sehingga terbagi menjadi dua lengan yang sama dan berbentuk seperti huruf V dinamakan kromosom ....
metasentris
submetasentris
akrosentris
telosentris
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perkawinan antara ibu normal heterozigot dan ayah albino dapat menghasilkan anak perempuan albino dengan peluang sebesar ...%
100
75
50
25
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Polidaktili adalah suatu kelainan yang disebabkan oleh gen autosomal dominan P
SEBAB
Bagi orang yang menderita penyakit ini mempunyai tambahan satu atau dua jari pada tangan dan atau kaki
Pernyataan benar, alasan benar dan ada hubungan sebab akibat
Pernyataan benar, alasan benar dan tidak ada hubungan sebab akibat
Salah satu pernyataan atau alasan benar
Pernyataan dan alasan salah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Melatonin berfungsi dalam mengatur ritme sirkadian
SEBAB
Melatonin dihasilkan oleh kelenjar pineal anterior
Pernyataan benar, alasan benar dan ada hubungan sebab akibat
Pernyataan benar, alasan benar dan tidak ada hubungan sebab akibat
Salah satu pernyataan atau alasan benar
Pernyataan dan alasan salah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
SAS Matematika Kelas 5 Semester 2
Quiz
•
5th Grade - University
25 questions
KELAS IX BAB 8 PARTIKEL PENYUSUN BENDA DAN MAKHLUK HIDUP
Quiz
•
9th Grade
25 questions
Ujian Akhir Semester IPAS Kelas IV
Quiz
•
4th Grade - University
25 questions
Pertumbuhan dan Perkembangan
Quiz
•
9th Grade
25 questions
PAS IPA KELAS VII 2022/2023
Quiz
•
9th - 12th Grade
24 questions
Soal Ulangan Perkembangbiakan Tumbuhan
Quiz
•
9th Grade
25 questions
Ulangan Harian Tekanan Zat Kelas IX A Fase D
Quiz
•
9th Grade
30 questions
IPA TERPADU SMP
Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Chemical and Physical Changes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the States of Matter
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the States of Matter and Thermal Energy
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Light and Waves Concepts
Interactive video
•
6th - 10th Grade
16 questions
3.4 Biogeochemical Cycles
Quiz
•
9th Grade
21 questions
Cell Organelles
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Exploring Weathering, Erosion, and Deposition Processes
Interactive video
•
6th - 10th Grade