Bahasa Indonesia Kelas 9

Quiz
•
Other
•
9th Grade
•
Hard
Ika Asari
Used 5+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bacalah Bacalah kutipan teks diskusi berikut!
Para pelajar sekolah harus berhati-hati dalam memilih makanan di sekolah. Tidak semua makanan itu aman dikonsumsi. Pastikan itu terjaga kebersihannya dan gizi yang cukup. Para orang tua harus membekali anaknya makanan dari rumah yang terjamin kualitasnya dan aman dikonsumsi. Para orang tua juga harus mengarahkan anaknya untuk membeli makanan apa di sekolah.
Sebagai pelajar, kita juga jangan membeli jajan sembarangan. Jangan melihat makanan dari penampilannya, karena itu belum tentu aman, bisa jadi makanan yang beraneka ragam warna dicampur dengan pewarna makanan yang berbahaya.
Pokok pikiran kutipan teks tersebut adalah....
Para pelajar sekolah harus berhati-hati dalam memilih makanan di sekolah
Tidak semua makanan itu aman dikonsumsi
Para orang tua harus membekali anaknya makanan dari rumah yang terjamin kualitasnya dan aman dikonsumsi.
Pastikan itu terjaga kebersihannya dan gizi yang cukup.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bacalah kutipan teks diskusi berikut!
Keluarga merupakan lembaga sosial yang paling besar perannya bagi kesejahteraan dan kelestarian anggota-anggotanya, terutama anak-anaknya. Keluarga merupakan lingkungan sosial terpenting bagi perkembangan dan pembentukan pribadi anak. Keluarga juga merupakan wadah tempat bimbingan dan latihan anak selama kehidupan mereka. Keluarga diharapkan mampu membimbing anak menuju kehidupan yang matang dan penuh dengan tanggung jawab.
Jika berbicara mengenai pendidikan anak, orang yang paling berpengaruh adalah ibu. Keberhasilan pendidikan anak sangat ditentukan oleh sentuhan tangan ibu meskipun keikutsertaan bapak tidak dapat diabaikan begitu saja. Ibu mempunyai peran yang sangat penting di dalam mendidik anak- anaknya, terutama ketika masa balita
Ide pokok paragraf kedua teks tanggapan di atas adalah ...
Peranan seseorang sangat ditentukan oleh pendidikannya.
Peranan ibu dalam keluarga.
Pendidikan ibu sangat menentukan dalam mendidik anak.
Keberhasilan pendidikan anak sangat ditentukanoleh peran ibu.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Pernyataan berikut yang merupakan bagian simpulan/saran adalah....
Salah satu persoalan yang sering muncul di daerah perkotaan adalah sampah. Sebagian besar smapah yang dihasilkan di perkotaan adalah sampah nonorganik. Sampah nonorganik yang tidak dikelola dengan tepat akan menimbulkan berbagai masalah di kemudian hari.
Masyarakat tertarik dengan bank sampah karena beberapa manfaatnya. Masyarakat dapat menukar sampah nonorganik dengan uang. Uang tersebut untuk ditabung di bank sampah. Selain itu, masyarakat dapat membuat kerajinan tangan dari sampah nonorganik.
Pelaksanaan program sampah di Kampung Sidorahayu belum berjalan mulus. Penyetornya kebanyakan anak-anak. masyarakat ahrus dibujuk agar bersedia menyetorkan sampah nonorganik ke bank sampah yang ada di Kampung Sidorahayu
Bank sampah dapat menjadi solusi permasalahan perkotaan. Pelaksanaannya hendaknya tetap memperhatikan lingkungan sekitar karena tidak semua lingkungan dapat menerapkan sistem pengelolaan bank sampah. Program ini harus didukung semua pihak agar berjalan lancar
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Negara demokrasi adalah negara yang dimana kekuasaan tertinggi ada ditangan rakyat. Pemimpin berasal dari rakyat, dipilih oleh rakyat, dan bekerja hanya untuk rakyat dan negaranya. Maka pemimpin yang memimpin di negara demokrasi adalah pemimpin yang selalu mendengarkan aspirasi rakyatnya.
Teks tersebut merupakan jenis induktif…
Induktif generalisasi
Induktif analogi
Induktif silogisme
Induktif kausalitas
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bacalah kutipan teks diskusi berikut!
Bagi banyak orang minum teh merupakan kebiasaan sehari-hari. Minuman teh disajikan saat sarapan atau ketika bersantai. Sejak diperkenalkan kira-kira 5000 tahun yang lalu, teh sudah dikenal punya beberapa kekebalan tubuh. Namun, yang tidak banyak teh berlebihan juga bisa berdampak buruk.
Kutipan teks tersebut merupakan bagian ....
isu
argumen mendukung
argumen menentang
simpulan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bacalah kutipan teks diskusi berikut!
(1) Tetapi narkoba tidak sepenuhnya buruk jika digunakan dengan benar.
(2) Zat-zat jenis psikotropika ini sebenarnya masih digunakan dalam dunia kedokteran.
(3) Misalnya untuk melakukan bius pada pasien maupun yang ada dalam suatu obat khusus.
(4) Tetapi dosis yang sangat kecil sehingga tidak menimbulkan bahaya.
(5) Ketika kita sudah mengetahui bahaya- bahaya yang disebabkan oleh narkoba, bijaknya kita menghindari penyalah gunaan narkoba dan kita perlu lebih berhati-hati karena pergaulan zaman sekarang yang makin bebas.
Kalimat yang menggunakan kata tidak baku ditunjukkan oleh nomor ....
(2)
(3)
(4)
(5)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Berikut jenis-jenis simpulan yang perlu kalian pahami antara lain
Analogi, persuasi
Deduktif, induktif
Generalisasi, analogi
Silogisme, kausalitas
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
PTS INDONESIA SEM 1 FIX

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Asesmen Sumatif Mapel Bahasa Indonesia

Quiz
•
9th Grade
25 questions
ULANGAN KELAS 9 MATERI PIDATO PERSUASIF

Quiz
•
9th Grade
25 questions
1. LATIHAN SOAL UN BAHASA INDONESIA SMP

Quiz
•
9th Grade
25 questions
UH TEKS DISKUSI

Quiz
•
9th Grade
30 questions
Latihan USBN Bahasa Indonesia kelas 9

Quiz
•
9th Grade
25 questions
KUIS TEKS LAPORAN PERCOBAAN DAN PIDATO

Quiz
•
9th Grade
30 questions
Unsur Intrinsik Cerpen

Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade