Quiz Refleksi Peningkatan Kualitasi Pembelajaran Banyuwangi
Quiz
•
Education
•
Professional Development
•
Medium
Direktorat Guru PAUD dan Dikmas Kemdikbudristek
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Pendekatan yang digunakan dalam pengorganisasian pembelajaran PAUD disarankan menggunakan pendekatan tematik terintegrasi, karena ….
tujuan pembelajaran tidak disesuaikan dengan usia anak
membuka ruang bagi satuan pendidikan untuk menentukan konsep, nilai, atau keterampilan yang ingin dibangun pada peserta didiknya, dan mencerminkan karakteristik satuan pendidikan tersebut
konsep keterampilan diajarkan terpisah-pisah
pembelajaran disusun tidak berdasarkan tema
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Dalam menyusun ATP, tujuan-tujuan pembelajaran disusun berdasarkan logika berpikir sebagai berikut, kecuali…
mulai dari abstrak ke konkret
mulai dari umum ke spesifik
mulai dari mudah ke sulit
Berdasarkan hal yang dekat dengan anak hingga hal yang jauh dari anak
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Berikut adalah bentuk-bentuk pembelajaran berdiferensiasi, kecuali…
Diferensiasi konten
Diferensiasi sosial
Diferensiasi proses
Diferensiasi produk
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Berikut ini merupakan pentingnya memahami lingkup dalam Capaian Pembelajaran Fase Fondasi, kecuali....
Mengembangkan tujuan pembelajaran, termasuk alur tujuan pembelajaran (ATP) di tingkat satuan yang merujuk pada Capaian Pembelajaran.
Menentukan kegiatan pembelajaran yang sesuai dengan tahapan perkembangan anak.
Menyusun sendiri contoh-contoh perilaku atau kemampuan lainnya yang teramati pada peserta didik sebagai bentuk dari indikator atau kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran.
Membuat metode belajar yang disukai guru
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 13 pts
Siapakah nama Bupati Kabupaten Banyuwangi?
Ipuk Fiestiandini
Fina Nurfiana
Indah Setiani
Ifah Fistiana
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Hal-hal apa saja yang perlu diperhatikan, dalam memetakan CP ke dalam tujuan pembelajaran?
visi, misi, dan karakteristik satuan PAUD dan laju perkembangan anak
hal yang dipahami oleh guru
harapan orang tua
lingkungan masyarakat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Pada pendidikan anak usia dini, guru perlu mengumpulkan informasi mengenai segala bentuk perilaku anak yang teramati. Apa yang dimaksud dengan perilaku teramati?
perilaku yang ditentukan oleh guru
segala hal yang dibuat, ditulis, digambar, dikatakan, dan dilakukan oleh anak.
perilaku yang penting untuk di asesmen oleh guru
segala hal yang diharapkan oleh orang tua untuk dimiliki anak
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PPPK PENGEMBANGAN DIRI DAN ORANG LAIN
Quiz
•
Professional Development
15 questions
PPPK MENGELOLA PERUBAHAN
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Asesmen Awal Non Kognitif Pembuatan Aksi Nyata PMM
Quiz
•
Professional Development
20 questions
Merdeka Belajar
Quiz
•
Professional Development
10 questions
IDP - Instructor Qualities
Quiz
•
University - Professi...
20 questions
adjusting valve clearance kelas XII
Quiz
•
Professional Development
10 questions
KELAS 6 TEMA 4 SUBTEMA 2 PB 1
Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
Slot Bersama Pemangku Pengetua
Quiz
•
1st Grade - Professio...
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade