Sayang Nya Tak Terbilang
Quiz
•
Religious Studies
•
University
•
Medium
Fitria Mardika
Used 4+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Apa Tujuan Allah mengirim manusia ke bumi?
Menguasai dunia
Menanam berbagai tumbuhan
Saling menyayangi
Beribadah kepada Allah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Kesalahan nabi Adam sebelum menjadi nabi, saat sebelum Allah turunkan ke bumi adalah salah satu cara Allah untuk mengajarkan manusia tentang sifat Allah..
Al-'Aliim
Al-Ghafur
Al-Rahman
Al-Hakim
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
"Mengapa Engkau hendak menjadikan (khalifah) di bumi itu orang yang akan membuat kerusakan padanya dan menumpahkan darah?" Perkataan siapakah itu?
Jin
Syetan
Manusia
Malaikat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Manusia yang pertama kali melakukan pembunuhan di muka bumi ini adalah..
Habil
Danil
Qabil
Anwar
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Dalam Qur'an Surat 2: 30 Allah berfirman kepada para malaikat "Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi… " siapakah yang dimaksud khalifah di sini?
Jin
Syetan
Hewan
Manusia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Tujuan dari penciptaan manusia adalah untuk beribadah kepada Allah. Hal ini disebutkan dalam Qur'an surat ... Ayat ...
Adz-Dzariat : 46
Az-zumar : 26
Adz-Dzariat : 56
Az-Zumar : 36
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Berikut ini adalah bukti sayang Allah kepada kita yang disebutkan dalam al-qur'an kecuali…
Meringankan ibadah untuk kita, padahal tujuan utama penciptaan manusia adalah untuk beribadah kepada Allah
Allah akan balas apa saja kebaikan yang kita perbuat dengan balasan yang paling baik dan paling besar pahalanya
Orang yang dosanya amat besar tidak akan diampuni oleh Allah walaupun dia sudah bertaubat
Allah menerima kita secara utuh, jadi jangan pernah berputus asa atas Rahmat Allah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
SOAL KOMPETENSI PAI KELAS 6
Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Soalan Tidur dalam Islam
Quiz
•
5th Grade - University
10 questions
Salat dan Zikir dalam Kehidupan Sehari-hari
Quiz
•
7th Grade - University
15 questions
Quiz Shalat Dhuha
Quiz
•
4th Grade - University
15 questions
Pendidikan alquran Raffa
Quiz
•
3rd Grade - University
10 questions
Al-Ghasyiyah Part 2 (ayat 12-26)
Quiz
•
University
10 questions
Cerdas Cermat Alkitab
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Kuis Surat Az-Zalzalah
Quiz
•
6th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Religious Studies
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
36 questions
Unit 5 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
38 questions
Unit 6 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
La Hora
Quiz
•
9th Grade - University
7 questions
Cell Transport
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
What Is Narrative Writing?
Interactive video
•
4th Grade - University