HD3B1
Quiz
•
Science
•
University
•
Practice Problem
•
Medium
surya Bayu Kurniawan
Used 62+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Iwan adalah anak usia 15 tahun dibawa orang tuanya kerumah sakit dengan keluhan banyak petecia di lengan dan wajah, demam mendadak tinggi, lemas, muntah-muntah, dan terlihat pucat. Dokter menganjurkan untuk dilakukan pemeriksaan darah lengkap dan ditemukan hasil abnormal pada hitung jumlah sel trombosit yaitu 90.000 sel/mm3. Berapa nilai normal dari sel tersebut ?
200.000 – 500.000 sel/µl darah
4000 – 10.000 sel/µl darah
4.5 – 5.5 juta sel/µl darah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun di bawa ibunya ke dokter dengan keluhan sering pusing. Pasien juga mengalami sulit makan, badan terasa lemas dan sering berkunang-kunang. Hasil pemeriksaan dokter didapatkan TB : 100 cm; BB : 20 kg; kulit tampak pucat, lembab dan dingin; conjungtiva mata anemis, nafas pendek. Jika dalam pemeriksaan laboratorium direncanakan pemeriksaan untuk melihat retikulosit yang terdapat dalam sel eritrosit. Apa tehnik pewarnaan supravital yang bisa digunakan ?
Ziehl Nielsen
Brilliant Cresyl Blue
Giemsa
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang laki-laki berusia 36 tahun datang Ke dokter dengan keluhan gatal-gatal seluruh tubuh, merata dan tampak memerah di seluruh kulit. Gejala ini dirasakan 2 jam setelah makan kepiting. Riwayat asma pada waktu kecil (+). Dokter mendiagnosis dengan urtikaria (biduran). Apa nama sel yang sering ditemuan pada pasien urtikaria ?
Sel eosinofil
Sel limfosit
Sel neutrofil
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang ATLM pada suatu laboratorium memeriksa ESR pasien laki-laki dengan usia 25 tahun. Pada prosedur, ATLM menggunakan metode Westergren modifikasi, darah EDTA diencerkan lalu dimasukkan ke pipet dan dibaca setelah waktu tertentu. Apa nama reagen pengencer yang digunakan pada pemeriksaan tersebut?
Akuabides murni
Buffere pH 6,4
Saline
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang ATLM sedang melakukan pemeriksaan hematokrit metode mikrohematokrit. Pemeriksaan ini dilakukan dengan cara memasukkan darah kapiler pada tabung kapiler yang bertanda merah. Tabung kapiler tersebut memiliki antikoagulan tertentu. Apakah antikoagulan yang digunakan pada pemeriksaan tersebut?
Heparin
EDTA
Natrium sitrat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang pria dengan usia 60 tahun, datang ke laboratorium untuk pemeriksaan. Data hasil pemeriksaan hematologi didapatkan hasil kadar Hb = 11,0 g/dL; hematokrit = 33%; eritrosit = 3,0 juta/uL. Berapakah nilai MCHC dari hasil pemeriksaan tersebut?
22,2 fL
33,3 fL
44,4 fL
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pada suatu hitung jenis lekosit yang dilakukan seorangTLM terhadap sediaan apus darah tepi yang diwarnai dengan pengecatan Giemsa, didapatkan masing masing basofil 1%, eosinofil 2%, batang 3%, segmen netrofil 60%, limfosit 32% dan monosit 2% . Selama melakukan identifikasi lekosit juga ditemukan 25% sel eritrosit berinti. Dari hasil pemeriksaan jumlah lekosit menggunakan cara manual didapatkan 25.000 sel/mmk. Berapakah jumlah sel lekosit yang sebenarnya ?
20.000/mmk
22.000/mmk
32.000/mmk
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
UTR1
Quiz
•
University
15 questions
Pengkajian Keperawatan
Quiz
•
University
10 questions
Basic Science and Laboratory Activities
Quiz
•
7th Grade - University
11 questions
IPA TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS 6
Quiz
•
4th Grade - Professio...
10 questions
Pre Tes Fisika Terapan Teknika
Quiz
•
University
10 questions
TITIK BEKU LARUTAN
Quiz
•
10th Grade - University
15 questions
Quiz Pengenalan Kultur Jaringan Tanaman
Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Dasar Epidemiologi : Pencegahan Penyakit
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
9 questions
Principles of the United States Constitution
Interactive video
•
University
18 questions
Realidades 2 2A reflexivos
Quiz
•
7th Grade - University
10 questions
Dichotomous Key
Quiz
•
KG - University
25 questions
Integer Operations
Quiz
•
KG - University
7 questions
What Is Narrative Writing?
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
SER vs ESTAR
Quiz
•
7th Grade - University
