Yang bukan termasuk sumber data dalam SIG adalah.…

Quiz 4 Sumber Data Spasial dan Non Spasial

Quiz
•
Computers
•
University
•
Medium
Ahmad Ridlo
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
citra satelit
peta analog
Foto Udara
GPS
Raster
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Data yang diambil dari ruang angkasa dengan bantuan berbagai satelit di
ruang angkasa dengan spesifikasinya masing-masing untuk berbagai macam
tujuan kegunaannya. Merupakan ciri dari Sumber data….
Peta Analog
Drone
Penginderaan Jarak Jauh
Survey lapangan
GPS
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ilmu atau seni cara merekam suatu objek tanpa kontak fisik dengan
menggunakan alat yang diorbitkan pada periode revolusi dan rotasi tertentu
merupakan pengertian dari….
Drone
Foto Udara
Citra Satelit
Peta Analog
Peta digital
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Satelit yang digunakan untuk membuat peta suhu permukaan laut (Sea
Surface Temperature Maps/SST Maps), monitoring iklim, studi El Nino, dan
deteksi arus laut untuk memandu kapal-kapal pada dasar laut dengan ikan
berlimpah merupakan fungsi dari citra satelit…
LANDSAT
MODIS
IKONOS
SPOT
NOAA
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fitto akan melakukan pengukuran fisik luas sawah orang tuanya. Pada saat
melakukan pengukuran fisik Fitto menggunakan Theodolit yang dipinjam
dari sekolah. Kegiatan yang dilakukan Fitto merupakan pengumpulan data
yang bersumber dari….
GPS
Tracking
Foto Udara
Pengukuran Lapangan
Citra Satelit
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang merupakan hasil dari penginderaan Jauh adalah ...
Data pengukuran lapangan
Data Tabel Statistik
Data CItra satelit
Data Kedalaman Sungai
Data Luas lahan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Peta Analog adalah ...
Peta yang ada di dalam komputer/File
Peta yang sudah Tercetak
Peta Digital yang menggambarkan muka bumi
Peta Penggunaan Lahan dalam bentuk gambar Soft
Peta yang masil ada di dalam perangkat Lunak
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Kuis Mobile Computing Pertemuan 1-4

Quiz
•
University
15 questions
Pengantar Sistem & Teknologi Informasi (Materi 4)

Quiz
•
University
10 questions
UTS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

Quiz
•
University
15 questions
Seterra

Quiz
•
4th Grade - University
10 questions
Sistem Jaringan Komputer

Quiz
•
University
10 questions
Quiz Jaringan Nirkabel 1

Quiz
•
University
10 questions
Teknik Komunikasi dan Jaringan

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Pre Test Informatika Materi Visualisasi Kelas 8

Quiz
•
8th Grade - University
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade