Kuis Pancasila Kelas 11
Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Medium
Singgih Hardjo
Used 132+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Ideologi dasar negara Indonesia dan menjadi landasan keputusan bangsa Indonesia yang mencerminkan kepribadian bangsa dan sebagai dasar dalam mengatur pemerintahan negara adalah ...
Pancasila
Undang-Undang Dasar
Piagam Jakarta
Undang-Undang
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan kegotongroyongan merupakan butir pengamalan Pancasila pada ....
Sila Kedua
Sila Ketiga
Sila Keempat
Sila Kelima
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Pancasila menjadi pandangan hidup bangsa karena nilai-nilai terkandung dalam sila pancasila berasal dari budaya masyarakat bangsa Indonesia sendiri sehingga Pancasila sebagai cita-cita moral sebagai pedoman, pegangan atau kekuatan rohaniah bangsa Indonesia dalam masyarakat, berbangsa, dan bernegara merupakan fungsi Pancasila sebagai ....
pandangan hidup bangsa Indonesia
jiwa bangsa Indonesia
kepribadian bangsa Indonesia
perjanjian yang luhur
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum. Hal itu mengandung konsekuensi ....
semua peraturan yang sebelum ada UUD 1945 batal berlakunya
Pancasila harus diamalkan dalam kehidupan bersama
Pancasila mempunyai kedudukan yang sama dengan hukum
semua peraturan perundangan-undangan tidak boleh bertentangan dengan Pancasila
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Pancasila menjadi landasan untuk mengatur penyelenggaraan negara, hal tersebut sesuai dengan fungsi Pancasila sebagai ....
ideologi negara
dasar negara
pandangan hidup
acuan kehidupan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perwujudan dari paham kebangsaan yang mengatasi paham perseorangan, golongan, suku bangsa dan mendahulukan persatuan dan kesatuan bangsa sehingga tidak terpecah belah oleh sebab apapun merupakan ciri atau karakteristik dari Pancasila yaitu sila ....
Ketuhanan Yang Maha Esa
Kemanusiaan yang adil dan beradab
Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Persatuan Indonesia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila sila persatuan Indonesia, antara lain ....
suka memberi pertolongan kepada orang lain
suka bekerja keras
mencintai tanah air dan bangsa
mempelajari kebudayaan daerah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
5. KUE DARI ADONAN PIE (PIE DOUGH)
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Pekan Harian 2 PKWU Kelas XI
Quiz
•
11th Grade
20 questions
PAG-UNLAD NG PANITIKAN
Quiz
•
5th Grade - Professio...
20 questions
ULANGAN BAHASA INDONESIA TEMA 5 KELAS 6
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
Test Administrasi Pajak KD 3.1 dan 3.2
Quiz
•
10th Grade - Professi...
20 questions
Tugas Resensi Bahasa Indonesia
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Boboiboy The Movie 2
Quiz
•
3rd - 11th Grade
20 questions
Kuis Pramuka PRAMANSA
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
MINERS Core Values Quiz
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
10 questions
How to Email your Teacher
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
Subject pronouns in Spanish
Quiz
•
9th - 12th Grade
14 questions
Model and Solve Linear Equations
Quiz
•
9th - 12th Grade
17 questions
Graduation Requirements Review
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
